Resep Pepes Ikan Bumbu Kuning Mudah Dan Enak, Referensi Menu Lauk Dirumah

- 19 Februari 2022, 16:53 WIB
Pepes ikan Mas//instagram.com/yuli_susie
Pepes ikan Mas//instagram.com/yuli_susie /

Portal Kudus - pepes ikan merupakan menu masakan tradisional yang mempunyai cita rasa yang khas, dengan perpaduan bumbu kuning.

Menu ini juga sangat cocok jika disajikan dengan nasi hangat, daging ikan yang empuk dan bumbu kuning yang meresap ke dalam daging ikan menjadikan masakan ini disukai banyak orang.

Jika kalian penasaran dengan menu ini, kalian bisa membuat sendiri dengan mudah tanpa harus beli ke warung.

Berikut bahan dan cara memasak Pepes Ikan Bumbu Kuning:

Baca Juga: Daftar Pemain Film Geez & Ann Simak Biodata Pemeran Geez dan Ann, Nama Asli, Umur, Akun Instagram

Bahan:

2 ekor (500 g) ikan mas segar
2 lembar daun jeruk
2 batang serai, memarkan
2 helai daun salam
8 buah cabe rawit merah
30 helai daun kemangi
daun pisang untuk bungkus.

Bumbu:

8 butir bawang merah
5 siung bawang putih
3 buah cabe merah keriting
4 butir kemiri
4 cm kunyit
2 cm jahe
2 cm kencur
1 cm lengkuas
1 sdt gula pasir
1 sdm garam

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim

Sumber: Buku Masakan Selera Indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah