Bulan Muharram: Bulan Kehormatan yang Memiliki Peristiwa Penting dalam Sejarah Islam

- 15 Agustus 2022, 14:51 WIB
 Ilustrasi Bulan Muharram: Bulan Kehormatan yang Memiliki Peristiwa Penting dalam Sejarah Islam/pexels/kedar-bhave/
Ilustrasi Bulan Muharram: Bulan Kehormatan yang Memiliki Peristiwa Penting dalam Sejarah Islam/pexels/kedar-bhave/ /

Portal Kudus – Bulan Muharram merupakan bulan pertama dalam kalender Hijriyah, dan bulan ini disebut oleh Nabi Muhammad SAW sebagai Syahrullah atau Bulan Allah.

Bulan Muharram ini juga dijuluki sebagai bulan kehormatan, dan perlu diketahui bahwa pada zaman dahulu, ketika sebelum kedatangan Nabi Muhammad SAW, bulan ini tidak dinamakan bulan Al-Muharram.

Akan tetapi dinamakan sebagai bulan Shafar Al-Awwal, sedangkan bulan Shafar dinamakan Shafar Ats-Tsani.

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 62, Telaah Teks Eksposisi Kegiatan 3.1

Kemudian, setelah kedatangan Nabi Muhammad SAW beserta datangnya Islam, bulan ini dinamakan Al-Muharram.

Al-Muharram di dalam bahasa Arab artinya adalah waktu yang diharamkan. Dan dinamakan Muharram karena sejak dulu pada bulan ini sangat dilarang untuk melakukan perang, maupun untuk menzalimi diri kita dan berbuat dosa.

Terkandung dalam Qur’an Surat At-Taubah ayat 36, Allah SWT berfirman:

 Baca Juga: Kecocokan Cinta Leo dengan Virgo, Pasangan yang Terlihat Aneh Tapi Istimewa

إِنَّ عِدَّةَ الشُّهُورِ عِنْدَ اللَّهِ اثْنَا عَشَرَ شَهْرًا فِي كِتَابِ اللَّهِ يَوْمَ خَلَقَ السَّمَاوَاتِ وَالْأَرْضَ مِنْهَا أَرْبَعَةٌ حُرُمٌ ذَلِكَ الدِّينُ الْقَيِّمُ فَلَا تَظْلِمُوا فِيهِنَّ أَنْفُسَكُمْ 

Halaman:

Editor: Sugiharto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x