Penjelasan Tentang Sholat Tahajud dalam Surat Al-Isra Ayat 79

- 28 Juli 2022, 07:58 WIB
Ilustrasi Penjelasan Tentang Sholat Tahajud dalam Surat Al-Isra Ayat 79
Ilustrasi Penjelasan Tentang Sholat Tahajud dalam Surat Al-Isra Ayat 79 /Pixabay/ ashiqra/

Baca Juga: BARU! 5 Contoh Dialog Offering Help beserta Artinya, Percakapan Menawarkan Bantuan dalam Bahasa Inggris

Mengapa? Karena pada waktu tersebut banyak orang yang lalai untuk tengah malam, sedangkan menurut ulama Malikiyah yang paling utama adalah sepertiga malam terakhir.

Jumlah rakaat sholat tahajud paling sedikit adalah dua rakaat ringan berdasarkan dalil dari hadits dari Abu Hurairah radhiyallahu 'anhu, Nabi shallallahu 'alaihi wa sallam bersabda yang artinya,

"Jika salah seorang di antara kalian bangun malam, maka bukalah sholat malamnya dengan dua rakaat yang ringan," (HR. Muslim no.768).

Itulah penjelasan singkat tentang sholat tahajud dalam surat Al-Isra ayat 79 beserta beberapa hadits.***

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah