Berikut Ini Adalah Teks Lengkap Bacaan Niat Mandi Idul Fitri dan Artinya

- 26 April 2022, 12:02 WIB
teks lengkap bacaan niat mandi Idul Fitri dan artinya
teks lengkap bacaan niat mandi Idul Fitri dan artinya /tim portalkudus/portalkudus
  • Waktu Mandi Idul Fitri, waktu mandi Hari Raya

Kemudian, kapan Mandi Idul Fitri? Jam berapa Mandi Idul Fitri? Dari keterangan tersebut, waktu pelaksanaan mandi bisa sebelum atau setelah shalat subuh di pagi hari itu sebagaimana petunjuk Imam al-Ghazali di atas.

Baca Juga: Profil dan Biodata Natasha Wilona Umur, hingga Akun IG Pemeran Nadhira dalam Dikta dan Hukum di WeTV

Atau jauh sebelumnya, yakni mulai tengah malam sebagaimana penjelasan Syekh al-Baijuri dalam kitabnya Hasyiyatu Asy-Syaikh Ibrahim al- Baijuri ala Syarh al-Allamah Ibn al-Qasim al-Ghazi ‘ala Matn asy-Syaikh Abi Syuja’ (Beirut: Dar al-Kitab al-Ilmiyyah, 1999) Cetakan 2, Juz I, hal. 153, yang artinya adalah “Waktu masuknya mandi sunnah (Idul Fitri/Idul Adha) adalah pada tengah malam.”

Demikianlah pembahasan artikel tentang teks lengkap niat mandi Idul Fitri, bahasa arab, latin dan artinya.***

Halaman:

Editor: Sugiharto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah