Niat Sedekah Subuh, Tata Cara dan Manfaat yang Diperoleh Bersedekah Waktu Subuh

- 3 April 2022, 04:02 WIB
Niat Sedekah Subuh, Tata Cara dan Manfaat yang Diperoleh dari Sedekah Subuh
Niat Sedekah Subuh, Tata Cara dan Manfaat yang Diperoleh dari Sedekah Subuh /unsplash.com/positive moslem attitude

Portal Kudus - Pada waktu subuh, banyak malaikat turun dengan tugas mendoakan mereka yang bersedekah di waktu subuh.

Bayangkan betapa mulianya para pecinta sedekah di waktu subuh ini.

Untuk mengerjakan sedekah seperti ini, tidak selalu harus diberikan kepada orang yang tidak mampu.

Baca Juga: Jadwal Imsakiyah Puasa Ramadhan 2022 1443 H Pekan Baru, Waktu Sahur dan Buka Puasa Selama Ramadhan

Akan tetapi, sedekah ini bisa diserahkan kepada siapa saja yang membutuhkan.

“Dan belanjakanlah (hartamu) di jalan Allah, dan janganlah kamu menjatuhkan dirimu ke dalam kehancuran, dan berbuat baiklah, karena sesungguhnya Allah menyukai orang-orang yang berbuat baik.” (QS: Al-Baqarah: 195).

Niat Sedekah Subuh

Sebelum melakukan sedekah terutama sedekah yang dilakukan pada waktu subuh, tentu seseorang harus mengucapkan niatnya terlebih dahulu.

Baca Juga: TIPS Puasa Aman dan Nyaman untuk Penderita Asam Lambung Lengkap Cara Puasa, Berbuka dan Cara Memilih Makanan

Halaman:

Editor: Sugiharto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah