Niat Puasa Senin Kamis, Niat Qada', Doa Berbuka, Puasa Sunnah yang Bisa Dijadikan Pengganti Hutang Puasa

- 22 Mei 2021, 19:05 WIB
Ilustrasi Niat Puasa senin Kamis
Ilustrasi Niat Puasa senin Kamis /Pixabay/15329403


Portal Kudus - Indahnya menjalankan ibadah puasa sunnah, ringan dan mudah pelaksanaan namun banyak pahala yang didadaptkan.


Bukan hanya pahala sebagai ganjaran atas ibadah sunnah puasa yang dijalankan, tetapi banyak manfaat lain yang bisa didapatkan.


Seperti manfaat kesehatan yang luar biasa, menghindari proses peradangan dalam tubuh agar terhindar dari Stroke, Asma, Radang Sendi, dan Sklerosis.

Baca Juga: Puasa Senin Kamis, Keutamaan, Niat, dan Manfaat Penting dari Puasa Sunnah Dua Kali dalam Sepekan


Agar manfaat dunia dan akhiratnya tercapai, tentu haruslah diawali dengan niat.


Sebagai awal yang baik untuk menyempurnakan puasa sunnah yang dilaksanakan, dengan ragam ikhtiar di dalamnya.


Dikuti dari almunawwir.com berikut niat puasa Senin Kamis dan Niat Qada' Puasa Senin Kamis:


نَوَيْتُ صَوْمَ يَوْمَ اْلاِثْنَيْنِ سُنَّةً ِللهِ تَعَالَى

Nawaitu shauma ghadin 'an qadhā'I fardhi syahri Ramadhāna lillâhi ta'âlâ. Artinya,
“Aku berniat untuk mengqadha puasa Bulan Ramadhan esok hari karena Allah SWT.

Halaman:

Editor: Ulul Uliyanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x