Tema Hari AIDS Sedunia 2021 dari WHO Dilengkapi Cara Pasang Bingkai Foto Twibbon Hari AIDS Sedunia 1 Desember

- 1 Desember 2021, 05:39 WIB
Tema Hari AIDS Sedunia 2021 dari WHO dilengkapi cara pasang Twibbon Hari AIDS Sedunia 1 Desember.
Tema Hari AIDS Sedunia 2021 dari WHO dilengkapi cara pasang Twibbon Hari AIDS Sedunia 1 Desember. /Freepik.com/Freepik

Portal Kudus - Tema Hari AIDS Sedunia 2021 dari WHO dilengkapi cara pasang Twibbon Hari AIDS Sedunia 1 Desember.

Bagi Anda yang sedang mencari informasi tentang Tema Hari AIDS Sedunia 2021 dari WHO, simak artikel ini selengkapnya. 

Artikel ini menjelaskan Tema Hari AIDS Sedunia 2021 dari WHO dilengkapi cara pasang Twibbon Hari AIDS Sedunia 1 Desember.

Baca Juga: Twibbon dan Tema Hari AIDS Sedunia 2021, Simak Link dan Cara Pasang Twibbon Hari AIDS Sedunia 1 Desember 2021

Setiap tanggal 1 Desember dunia memeringati Hari AIDS Sedunia (World AIDS Day).

Pada tahun 2021 ini, Hari AIDS Sedunia jatuh pada Rabu 1 Desember 2021. 

Peringatan Hari AIDS Sedunia dicetuskan oleh James W. Bunn dan Thomas Netter, petugas informasi publik dari Program Global AIDS WHO di Genewa Swiss pada 1987.

Tema Hari AIDS Sedunia 2021

Adapun Tema Hari AIDS Sedunia 2021 adalah "Akhiri ketidaksetaraan, Akhiri AIDS, Akhiri Pandemi."

Melalui Tema Hari AIDS Sedunia 2021 tersebut, WHO menyerukan kepada para pemimpin dan orang di seluruh dunia untuk bersatu dalam menghadapi ketidaksetaraan layanan.

Hari AIDS Sedunia pada dasarnya diperingati untuk selalu mengingatkan orang di seluruh dunia terhadap bahaya penyakit ini.

Baca Juga: Tanggal 1 Desember Memperingati Hari AIDS Sedunia, Berikut Sejarah dan Tema Hari AIDS Sedunia Tahun 2021

Sebagai informasi, AIDS merupakan singkatan dari Acquired Immune Deficiency Syndrome.

AIDS adalah kumpulan atau gejala infeksi yang timbul karena rusaknya sistem kekebalan tubuh manusia yang disebabkan oleh infeksi HIV atau Human Immunodeficiency Virus.

Twibbon Hari AIDS Sedunia 2021

Setiap orang bisa ikut memeringati Hari AIDS Sedunia. Salah satunya dengan memasang Twibbon Hari AIDS Sedunia 2021.

Berikut cara membuat atau pasang Twibbon Hari AIDS Sedunia 2021 di Twibbonize:

- Klik salah satu link Twibbon Hari AIDS Sedunia 2021 yang disediakan di akhir artikel ini.

- Klik 'pilih foto', lalu masukkan foto selfie yang Anda miliki.

- Setelah memilih foto, atur dan sesuaikan posisi foto dalam bingkai Twibbon.

Baca Juga: 27 QUOTES untuk Caption Sumpah Pemuda 2021 di Instagram, Inspiratif dan Penuh Motivasi untuk Pemuda Indonesia

- Klik 'selesai' dan tunggu hingga proses selesai.

- Klik download atau 'unduh foto' maka secara otomatis foto berbingkai tersimpan dalam galeri foto di handphone Anda.

- Silakan jadikan profil atau bagikan hasil kreasi Twibbon Hari AIDS Sedunia 2021 Anda di media sosial.

Kumpulan link Twibbon Hari AIDS Sedunia 2021:

Twibbon Hari AIDS Sedunia 2021: klik di sini

Twibbon Hari AIDS Sedunia 2021: klik di sini

Twibbon Hari AIDS Sedunia 2021: klik di sini

Twibbon Hari AIDS Sedunia 2021: klik di sini

Twibbon Hari AIDS Sedunia 2021: klik di sini

Demikian Tema Hari AIDS Sedunia 2021 dari WHO dilengkapi cara pasang Twibbon Hari AIDS Sedunia 1 Desember.***

Editor: Al Mahfud

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah