Reseller dan Dropship Apa Bedanya? Apa Saja Kelebihan dan Kakurangannya?

- 2 Desember 2021, 21:08 WIB
ilustrasi paket/f
ilustrasi paket/f /freephotos/pixabay

Portal Kudus – Anda yang sudah terbiasa melakukan transaksi jual beli secara online, pasti sudah tidak asing dengan istilah Reseller dan Dropship.

Bagi yang masih awam mungkin bertanya-tanya, apa itu Reseller dan Dropship? Apa saja kelebihan dan kekurngnnya?

Kata Reseller berasal dari bahasa Inggris, gabungan dari re dan seller. Re artinya kembali, dan seller berarti penjual. 

Terjemahan bebasnya adalah penjual kembali atau orang yang menjual kembali, bisa berupa orang perorangan (individu) atau perusahaan (kelompok).

Reseller dapat diartikan sebagai seseorang “Penjual Kembali”. Lebih jelasnya adalah suatu kelompok perusahaan atau individu perorangan yang membeli barang atau jasa dengan tujuan untuk menjualnya kembali. Bukan untuk dikonsumsi atau digunakan sendiri, tetapi untuk dijual kembali untuk mendapatkan keuntungan dari hasil penjualan tersebut.

Baca Juga: Gurah Hidung, Apa Saja Manfaat dan Efek Sampingnya?

Demikian tulis NIKO RAMADHANI dalam https://akseleran.co.id tertanggal 13 Januari 2021.

Dari pengertian di atas, dapat kita ketahui, bahwa dalam reseller ada 3 pihak :

- Pihak Penyedia Barang.

Bisa seorang produsen, supplier, distributor, agen, grosir

Halaman:

Editor: Candra Kartiko Sari

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x