What Did Hubble See on Your Birthday 1997? Simak Caranya dan Lihat Tangkapan Bintang Tahun 1997

14 Januari 2022, 15:55 WIB
Ilustrasi - Lihat Galaxy Jisung NCT 5 Februari 2002 dengan Cara Cek 'What Did Hubble See on Your Birthday' di nasa.gov /Pixabay/geralt

Portal Kudus- Simak informasi mengenai What Did Hubble See on Your Birthday 1997?, fitur itu merupakan tangkapan bintang atau galaxy berdasarkan tanggal lahir seseorang.

What Did Hubble See on Your Birthday? merupakan fitur cek di situs NASA. Pengguna bisa mengetahui fenomena antariksa berdasarkan hari ulang tahun yang telah diinput di situs tersebut.

Baca Juga: LINK Download dan Nonton Layangan Putus Episode 8, 9, 10 Gratis di WeTV Bukan lk21, Telegram, Rebahin, Indoxxi

Dalam website NASA, terdapat tampilan dengan tulisan Select Your Birth Date. Pengguna nantinya dapat melihat gambar penampakan luar angkasa pada tanggal lahir yang dipilih.

Belakangan ini netizen dihebohkan dengan trend What Did Hubble See on Your Birthday ini, banyak orang yang ingin melihat bintang atau galaxy pada tanggal lahir mereka.

Baca Juga: Mengatasi 'Mohon Maaf Antrian Penuh Silahkan Coba Beberapa Saat Lagi' Saat Registrasi Akun LTMPT Siswa 2022

Pada tanggal tertentu, gambar penampakan akan muncul berdasarkan peristiwa di luar angkasa yang pernah terjadi di tanggal tersebut.

Berikut merupakan cara untuk mengetahui fenomena antariksa What Did Hubble See on Your Birthday 1997? Yang telah dirangkum Tim Portal Kudus sebagai berikut:

Baca Juga: Profil dan Biodata Jeanneta Sanfadelia Lengkap Umur, Tanggal Lahir, Pekerjaan sampai Akun Instagram

1. Buka laman https://www.nasa.gov/content/goddard/what-did-hubble-see-on-your-birthday

2. Setelah itu scroll ke arah bawah layar

3. Terdapat opsi untuk memasukkan tanggal, bulan dan tahun lahir

Baca Juga: Cara Membuat What Did Hubble See on Your Birthday 2006? Dan Lihat Tangkapan Bintang Tahun 2006

4. Jika data tersebut sudah diisi, kemudian klik submit

5. Kemudian akan muncul gambar sekaligus keterangan lengkap terkait fenomena tata surya yang pernah terjadi di tanggal tersebut

6. Selanjutnya jika ingin melihat tampilan menu, bisa klik 'See full image'

Baca Juga: Telah Capai 70 Persen, Pemkab Pati Gencarkan Vaksinasi ke anak 6 sampai 11 Tahun

Fitur tersebut juga bisa mengecek tanggal lahir teman dan keluarga yang kita ketahui tanggal lahirnya.

Itulah informasi mengenai What Did Hubble See on Your Birthday 1997?, fitur itu merupakan tangkapan bintang atau galaxy berdasarkan tanggal lahir seseorang.***

 

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib

Tags

Terkini

Terpopuler