Arti Mimpi Tunangan, Benarkah Pertanda Kesialan? Begini Penjelesannya

- 9 April 2022, 07:07 WIB
Ilustrasi tunangan
Ilustrasi tunangan /Pexels/wendel moretti.
  1. Tunangan dengan Pacar

Jika anda bermimpi tunangan dengan pacar, mimpi ini melambangkan keraguan yang akan timbul dalam hubungan yang sedang anda jalani.

  1. Tunangan dengan Teman

Baca Juga: Soal UAS Bahasa Inggris Kelas 12 SMK dan Kunci Jawaban, Lathan Soal Bahasa Inggris Kelas 12 SMK Tahun 2022

Jika Anda bermimpi tunangan dengan teman, maka memiliki arti baik.

Anda akan mendapatkan suatu kebahagiaan yang tak terduga. 

  1. Tunangan dengan Orang yang Disukai

Baca Juga: Doa Buka Puasa Ramadhan Yang Shahih, Tulisan Arab, Latin dan Artinya Dibaca Saat Mendengar Adzan Mahgrib

Jika anda bermimpi tunangan dengan orang yang anda sukai merupakan pertanda baik.

Bermimpi seperti ini memiliki arti bahwa Anda sedang berada di zona nyaman.

  1. Tunangan dengan Orang Tidak Dikenal

Arti mimpi tunangan dengan orang tidak dikenal ini adalah pertanda buruk.

Baca Juga: Arti Mimpi Pindah Rumah, Pertanda Baik atau Buruk? Begini Penjelasannya

Yaitu akan datang suatu penyakit yang cukup parah.

Halaman:

Editor: Sugiharto

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x