Menjelajahi 4 Destinasi Wisata di Makassar yang Penuh Pesona saat Liburan

- 21 November 2023, 12:35 WIB
Ilustrasi: Destinasi Wisata di Makasar untk Liburan
Ilustrasi: Destinasi Wisata di Makasar untk Liburan /indonesia.travel

Tertarik dengan rahasia yang tersembunyi di dalam dindingnya? Nah, datang saja ke Benteng Rotterdam. Dengan tiket masuk yang murah, yakni Rp5.000 saja.

2. Pantai Losari.
Tempat ini merupakan destinasi paling populer di Makassar, yang juga terkenal di kalangan wisatawan asing.

Baca Juga: Eksplorasi Wisata Nganjuk: 4 Destinasi Paling Menarik yang Harus Dikunjungi Saat Liburan

Lokasinya yang tidak terlalu jauh lokasinya dari Bandar Udara Internasional Sultan Hasanuddin, menjadikan Pantai Losari sebagai wisata wajib yang harus dinikmati.

Dari bandara, kita bisa langsung ke sana dengan hanya waktu sekitar 30 menit saja. Kita dapat bersantai di pantai sambil menyaksikan matahari terbenam di cakrawala?

Pantai Losari bukan hanya pantai biasa karena akan menyempurnakan pengalaman liburan di Makasaar. Jangan lupa untuk menikmati makanan lokal yang lezat saat berada di sana.

Baca Juga: Liburan ke Salatiga Wajib Menikmati Kelezatan 3 Wisata Kuliner Legendaris ini!

3. Pulau Lae-lae.
Pulau ini adalah pulau kecil yang terletak di wilayah barat Makassar dan cocok dijadikan tempat healing karena menyuguhkan pemandangan sunset yang cantik dan tenang.

Pulau Lae-lae memiliki jumlah penduduk yang tidak begitu banyak, yaitu hanya sekitar 1700an jiwa saja. Sehingga cocok digunakan untuk bersantai sembari menikmati suasana yang hening.

Lokasinya bersebelahan dengan pulau kecil bernama Samalona, yang memiliki pemandangan yang tidak kalah eksotisnya.

Halaman:

Editor: Sugiharto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah