Jelajahi 5 Destinasi Wisata Air Terjun Eksotik di Pacitan yang Cocok Untuk Healing

- 5 Agustus 2023, 07:05 WIB
Ilustrasi Jelajahi 5 Destinasi Wisata Air Terjun Eksotik di Pacitan yang Cocok Untuk Healing
Ilustrasi Jelajahi 5 Destinasi Wisata Air Terjun Eksotik di Pacitan yang Cocok Untuk Healing /Pexels

.

Portal Kudus - Pacitan merupakan surga bagi para penikmat alam dan pencari tantangan. Mari jelajahi 5 destinasi wisata air terjun eksotik di Pacitan yang cocok untuk heeling saat liburan.

Pacitan terletak di Provinsi Jawa Timur, Indonesia. Dengan keindahan panorama alamnya, kota ini menawarkan pengalaman liburan yang seru dan berbeda.

Salah satu keindahan alam yang wajib dijelajahi jika ke Pacitan adalah wisata air terjunnya. Dikelilingi pegunungan hijau dan udara segar, air terjun di Pacitan menawarkan pengalaman yang tak bisa dilupakan oleh para wisatawan.

Baca Juga: Rekomendasi 5 Sajian Wisata Kuliner Pacitan yang Memiliki Cita Rasa Lezat

Dalam artikel ini, kami akan memberikan 5 rekomendasi air terjun terindah yang ada di Pacitan, yakni:

1. Grojokan Bedayu
Wisata air terjun ini terletak di pedalaman Desa Bolosingo. Lokasinya yang tersembunyi di tengah hutan, ditambah akses jalan yang menantang yakni jalan setapak sepanjang 1 kilo meter dari Dusun Nglegok, membuat destinasi wisata ini tidak terlalu ramai dikunjungi.

Berada sekitar 7 kilometer dari pusat kota, Kita harus menyiapkan tenaga dan mental untuk menjelajah ke sana. Perjalanan panjang, berliku dan penuh tantangan ini akan dibayar tunai setelah sampai ke lokasi.

Baca Juga: Rekomendasi Wisata Lampung: Nikmati 6 Pesona Pantai Paling Indah di Lampung

Selain ketenangan dan suara alam yang berasal dari air grojogan yang segar, kita akan mendapat suguhan berupa pemandangan alam sekitar yang masih perawan.

Halaman:

Editor: Sugiharto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x