5 Tempat Wisata Alam di Semarang yang Belum Banyak Diketahui Orang, Wajib Anda Kunjungi Bersama Orang Terkasih

- 1 Agustus 2021, 17:13 WIB
Puncak Telomoyo saat sore hari
Puncak Telomoyo saat sore hari /Photo by M D Fahmi from Pexels

Adapun untuk kamu yang ingin menjelajah lebih jauh, di sini juga tersedia penyewaan perahu motor ya.

Memiliki kapasitas 6 orang dalam satu perahu, kamu sudah bisa menyusuri Rawa Pening dan menikmati eksotisme pemandangan alamnya apalagi saat matahari mulai terbenam bersama orang terkasih.

Lokasinya di Kebondowo, Kecamatan Banyubiru, Semarang Jawa Tengah.

3. Senjoyo Village

Menari-nari bersama ikan di Senjoyo Village patut kamu coba jika ingin menikmati liburan yang lain daripada yang lain.

Kamu bisa turun langsung ke kolam dan berdiri di tengah ikan koi yang menggemaskan.

Tempat ini dulunya adalah tempat para bidadari yang diperuntukan untuk mandi.

Meski bukan bidadari, kamu tetap bisa berenang bersama ikan dan berfoto ria dengan ikan-ikan yang menggemaskan.

Tak hanya menyuguhkan ikan-ikan yang menggemaskan saja, kamu juga bisa melihat aksi para kuda pemberani di pacuan kuda Sanjoyo Village. Berlokasi di Jl. Senjoyo IV, Kadipurwo, Bener, Kec. Tengaran, Semarang Jawa Tengah

Baca Juga: Berikut Nama-nama Penumpang Naas Perahu Tenggelam di Waduk Kedung Ombo Jawa Tengah

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x