Software Akuntansi Terbaik by Jurnal.id: Pengertian, Fitur, Jenis, dan Manfaatnya

- 20 Juli 2022, 09:34 WIB
Software Akuntansi Terbaik by Jurnal.id: Pengertian, Fitur, Jenis, dan Manfaatnya
Software Akuntansi Terbaik by Jurnal.id: Pengertian, Fitur, Jenis, dan Manfaatnya /

Fitur ini mampu melakukan proses akuntansi double entry dan akuntansi akrual dan beberapa hal penting dalam laporan neraca lainnya seperti laporan laba rugi, perubahan modal, laporan jurnal, arus kas, menganalisis kondisi keuangan, serta laporan buku besar.

Baca Juga: ABSURD Artinya Apa? Simak Arti dan Contoh Penggunaan Kata Absurd dalam Bahasa Gaul sebagai Guyonan

5. Fitur Manajemen Utang Piutang

Fitur utama terakhir yang terdapat di software akuntansi adalah fitur manajemen utang piutang.

Fitur ini mempunyai peran yang sangat penting dalam kegiatan bisnis perusahaan dalam mengatur utang piutang.

Dengan adanya fitur ini, perusahaan bisa membuat laporan utang piutang dari para pelanggan atau supplier dan mengontrol kapan utang piutang tersebut jatuh tempo dan harus dibayar.

Jenis-Jenis Software Akuntansi

Perusahaan perlu untuk mengetahui jenis-jenis dari accounting software untuk bisa melihat beberapa keunggulannya.

Hal tersebut berguna agar perusahaan bisa memutuskan jenis software mana yang paling cocok dan sesuai dengan kebutuhan dari perusahaan tersebut. Jenis-jenis dari Software akuntansi adalah:

Baca Juga: PAP Artinya Apa? Begini Arti dan Contoh Penggunaan Singkatan PAP Bahasa Gaul yang Biasa Dipakai di Medsos

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah