KUOTA Masih Ada Tapi Tidak Bisa Internetan Telkomsel? Ini Cara Mengatasi, Simak Penyebab dan Solusinya Berikut

- 30 Juni 2022, 19:00 WIB
Kenapa kuota masih ada tapi tidak bisa internetan Telkomsel?
Kenapa kuota masih ada tapi tidak bisa internetan Telkomsel? /Ilustrasi: Pixabay/Pixabay

Kemudian, kuota lokal InternetMAX merupakan paket internet bulanan yang terdiri dari kuota internet, internet lokal, dan sosial media.

Cara cek jangkauan wilayah kuota lokal Telkomsel:

- Buka MyTelkomsel

- Pilih paket internet dengan internet lokal

- Pilih Syarat dan Ketentuan

- Pilih nomor 8 untuk cek jangkauan wilayah penggunaan kuota lokal

- Kamu akan menuju informasi jangkauan wilayah internet lokal

Untuk cek cara menggunakan kuota internet lokal Telkomsel di luar daerah, silakan simak caranya dengan (klik di sini).

Demikian informasi kenapa internet lokal Telkomsel tidak bisa digunakan, cara menggunakan kuota lokal Telkomsel.*** 

Halaman:

Editor: Al Mahfud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x