Begini Cara Backup dan Mengembalikan Restore SMS di HP Android dengan Mudah, Semua Orang Pasti Bisa

- 2 Juni 2022, 20:01 WIB
Begini Cara Backup dan Mengembalikan Restore SMS di HP Android dengan Mudah, Semua Orang Pasti Bisa
Begini Cara Backup dan Mengembalikan Restore SMS di HP Android dengan Mudah, Semua Orang Pasti Bisa /Instagram/@Prakerja.go.id

4. Kemudian pilih akun gmail yang ingin anda gunakan lalu klik OK. Jika terjadi Error klik OK saja, maka anda akan di bawa untuk login ke akun gmail anda melalui browser.

5. Jika sudah masuk ke browser. Siahkan anda login menggunakan akun gmail yang anda miliki.

6. Nah jika sudah masuk akun gmail anda, maka anda akan di bawa masuk untuk melakukan perizinan. Klik IZINKAN.

Baca Juga: Daftar Penginapan Murah di Bandung 50 Ribu Hingga 100 Ribu per Malam, Fasilitas Oke

7. Maka akan secara otomatis anda akan di bawa masuk kembali ke aplikasi SMS Backup & Restore dan pada bagian Connect sudah tercentang. Untuk melakukan backup klik BACKUP.

8. Jika muncul popup, klik BACKUP. Tunggulah beberapa saat sampai backup selesai. Karena teknoinside hanya ingin mebackup 20 item saja jadi pada saat sudah sampai 20 item teknoinside stop. Jika anda ingin membackup semuanya tunggu sampai proses selesai.

Baca Juga: 7 Cara Kirim Gambar Foto WhatsApp Agar Tidak Pecah, Buram dan Kualitas OK Tanpa Aplikasi Tambahan

Cara Mengembalikan (Restore) SMS yang Terhapus

  • Selesai, proses backup data SMS telah selesai. Jika anda ingin mengembalikan atau merestore, klik RESTORE.
  • Jika muncul popup klik OK dan tunggulah beberapa saat sampai proses restore selesai.
  • Proses restore data SMS telah selesai. Jika anda ingin membackup secara berkala centang pada bagian Auto Backup.

Baca Juga: Stiker Emoji Hijab Viral di Media Sosial Instagram, Begini Cara Mudah Membuat Stiker Hijab Kartun di Android

Demikian mengenai cara backup dan restore sms di android dengan mudah. Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Sugiharto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah