30 CONTOH Soal UTS PKN Kelas 4 Semester 2 Kurikulum Merdeka Beserta Kunci Jawaban Tahun 2024

- 19 Maret 2024, 00:11 WIB
contoh soal UTS PKN kelas 4 semester 2 Kurikulum Merdeka beserta kunci jawaban tahun 2024
contoh soal UTS PKN kelas 4 semester 2 Kurikulum Merdeka beserta kunci jawaban tahun 2024 /pexels.com

Baca Juga: 40 SOAL dan JAWABAN UTS PAI Kelas 4 Semester 2 Tahun 2024 Kurikulum Merdeka Download Contoh Soal UTS Terupdate

23. Contoh kegiatan gotong royong di lingkungan masyarakat adalah ….

a. merapikan ruangan kelas
b. membersihkan selokan di sekolah
c. membantu teman yang kesulitan
d. memperbaiki pos ronda

Jawaban: D

24. Semboyan bangsa Indonesia adalah Bhinneka Tunggal Ika yang memiliki makna ....

a. Berbeda-beda tetapi tetap satu jua.
b. Bersama-sama tetapi tetap berbeda pula.
c. Berbeda-beda tetapi tetap sama jua.
d. Bersama-sama dan tetap bersatu pula.

Jawaban: A

25. Kalimat Bhineka tunggal Ika diambil dari bahasa ….

a. Jawa kuno
b. Sansekerta
c. Indonesia
d. Latin

Jawaban: A

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah