30 CONTOH SOAL UAS Pengembangan Kurikulum dan Pembelajaran di SD UT 2023 dan Kunci Jawaban Soal Ujian UT PGSD

- 17 Desember 2023, 11:09 WIB
30 contoh soal UAS pengembangan kurikulum dan pembelajaran di SD UT 2023 dan kunci jawaban soal ujian UT PGSD.
30 contoh soal UAS pengembangan kurikulum dan pembelajaran di SD UT 2023 dan kunci jawaban soal ujian UT PGSD. /tangkap layar

Mahasiswa dapat mengasah keterampilan analitis mereka, meningkatkan kemampuan merancang kurikulum yang responsif, dan memperdalam pemahaman tentang metode pembelajaran yang sesuai dengan karakteristik siswa SD.

Melalui ujian ini, diharapkan mahasiswa dapat memanfaatkan teori-teori pembelajaran dan pendekatan kurikulum untuk merumuskan pendekatan yang inovatif dan relevan dalam konteks pendidikan dasar.

Kesuksesan dalam UAS ini menciptakan lulusan yang siap menghadapi tantangan mengajar di SD.

Membuktikan kemampuan mereka dalam merancang pengalaman pembelajaran yang memberdayakan dan membimbing siswa menuju pemahaman yang mendalam.

Dikutip Portal Kudus dari berbagai sumber berikut adalah 40 soal UAS Pengembangan Kurikulum dan Pembelajaran di SD UT tahun 2023 dan kunci jawaban, contoh soal ujian UT PGSD PDGK4502.

Baca Juga: 50 CONTOH SOAL UAS Pengantar Ilmu Hukum Semester 1 UT 2023 dan Kunci Jawaban, Soal Ujian UT Ilmu Hukum

1. Kurikulum bagi guru berfungsi sebagai pedoman dalam … .
A. melaksanakan proses belajar mengajar
B. melaksanakan supervisi atau pengawasan
C. memberikan bantuan bagi terselenggaranya proses pendidikan di sekolah
D. membimbing anak belajar di rumah

Jawaban: A

2. Kurikulum harus mampu mengembangkan sesuatu yang baru sesuai dengan perkembangan yang terjadi dan kebutuhan-kebutuhan masyarakat pada masa sekarang dan akan datang. Pernyataan tersebut dalam kurikulum termasuk dalam peranan ... .
A. konservatif
B. kreatif
C. kritis
D. evaluatif

Jawaban: B

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah