40 CONTOH Soal KSM IPA MTs 2023 Tingkat Kabupaten PDF Lengkap Kunci Jawaban Untuk Referensi Latihan

- 3 Juli 2023, 14:26 WIB
soal KSM IPA MTs 2023 tingkat Kabupaten lengkap kunci jawaban
soal KSM IPA MTs 2023 tingkat Kabupaten lengkap kunci jawaban /pexels.com

(D) 180

Jawaban: B

15. Pak Tamam memiliki lahan pertanian seluas 8 ha yang ditanami padi dengan menggunakan modal perairan irigasi. Pada saat panen, komponen biomassa yang dihasilkan tanaman padi tersebut antara lain akar (10%), batang (35%), daun (15%), dan gabah (40%). Produktivitas biomassa tanaman padi tersebut sebanyak 125 kuintal per hektar. Jika komponen gabah 7% berupa kulit dan harga beras Rp. 35.000,- rupiah per kg, maka berapa zakat yang harus dibayarkan?

(A) Rp. 63.200.000,-

(B) Rp. 65.100.000,-

(C) Rp. 67.300.000,-

(D) Rp. 68.700.000,-

Jawaban: B

16. Perhatikan gambar di bawah ini!

soal KSM IPA MTs 2022 2023
soal KSM IPA MTs 2022 2023

Suatu ekosistem alpin yang didominasi tumbuhan konifer terdapat interaksi predasi antara rubah (Artic fox, Vulpes lagopus) dengan terwelu (Snowshoe hare, Lepus americanus). Laju pertumbuhan terwelu adalah 4% per tahun jika tidak ada predator. Sementara itu, laju predasi rubah terhadap terwelu adalah 0,05% per tahun. Adapun laju kematian rubah sebesar 4% per tahun. Dinamika populasi kedua spesies tersebut disajikan dalam tabel di bawah. Pernyataan yang benar terkait dinamika populasi kedua spesies tersebut yang tepat adalah...

(A) Pada tahun 1995, populasi predator mengalami peningkatan interaksi kompetisi intraspesifik

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah