28 Soal Agama Islam Kelas 3 SD dan Kunci Jawaban Semester 2 Tahun 2023 Pilihan Ganda Sesuai Kisi kisi

- 12 Juni 2023, 06:19 WIB
Soal Agama Islam Kelas 3 SD dan Kunci Jawaban Semester 2
Soal Agama Islam Kelas 3 SD dan Kunci Jawaban Semester 2 /Oke Jambi/Hajrin Febrianto/Serikat Tani Kumpeh

I. Kerjakanlah soal di bawah ini!

1. Dalam berbuat sesuatu kita hanya mengharap ridha Allah yaitu dengan rasa ikhlas. Ikhlas artinya….

A. rendah diri
B. rendah hati
C. tulus hati
D. percaya diri

Jawaban : c

2. Di bawah ini adalah contoh sikap ikhlas yang benar adalah ....

A. berinfak agar dipuji orang
B. memberi sumbangan hanya berharap mendapat ridha allah
C. memberi agar disanjung
D. fainnabershadaqah agar dibilang dermawan

Jawaban : b

3. Seorang muslim kita harus menerapkan sikap ikhlas dalam kehidupan sehari-hari, karena dengan ikhlas hidup akan menjadi ….

A. susah
B. kaya
C. tenang
D. tidak menentu

Jawaban : c

Halaman:

Editor: Sugiharto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah