40 Soal Sumatif PAT UKK Fiqih Kelas 5 MI Semester 2 PDF KMA 183 Kurikulum 2013 dan Kurikulum Merdeka 2023

- 5 Juni 2023, 15:09 WIB
40 Soal Sumatif PAT UKK Fiqih Kelas 5 MI Semester 2 PDF KMA 183 Kurikulum 2013 dan Kurikulum Merdeka 2023
40 Soal Sumatif PAT UKK Fiqih Kelas 5 MI Semester 2 PDF KMA 183 Kurikulum 2013 dan Kurikulum Merdeka 2023 /pexels.com / Monstera/

12. Tanggal berapa saja kalian diperbolehkan menyembelih hewan qurban?
A. tanggal 10 sampai 13 di bulan Dzulhijjah
B. tanggal 11-13 di bulan Dzulhijjah (ketika hari tasyrik)
C. tanggal 10-13 dibulan Dzulqa'dah
D. tanggal 10 sampai 12 dibulan Dzulhijjah

13. Jika kalian menyembelih kurban pada tanggal 14 Dzulhijjah, bagaimana hukum kurban tersebut?
A. haram C. sah
B. sunnah D. tidah sah

14. Apa saja syarat-syarat hewan kurban menurut syariat islam?
A. cukup umur, tidak cacat, sehat, tidak milik orang lain
B. cukup umur, sehat, kupingnya besar sebelah
C. cukup umur, tidak cacat, hasil curian
D. cukup umur, sehat, kakinya besar sebelah

15. Beberapa hal yang disunnahkan ketika menyembelih kurban adalah....
A. membaca Basmallah, membaca al-Quran, menghadap kiblat, membaca takbir dan shalawat
B. membaca Basmallah, membaca takbir dan shalawat, menghadap kiblat, berdoa setelah selesai menyembelih kurban
C. membaca Basmallah, shalawat serta takbir, menghadap ke depan
D. membaca Basmallah dan menghadap ke atas

16. Perbedaan pembagian daging bagi yang kurban sunnah dengan kurban karena nazar adalah....
A. daging kurban sunnah ataupun kurban nazar diberikan semua ke fakir miskin
B. daging kurban sunnah semua diberikan fakir miskin sedangkan daging hewan nazar tidak boleh dimakan sendiri
C. daging kurban sunnah boleh dimakan sendiri, sedangkan daging kurban nazar tidak boleh dimakan sendiri
D. daging kurban sunnah masing-masing 1/3 untuk yang berkurban, fakir miskin, orang yang membutuhkan, sedangkan daging kurban karena nazar harus semua dishadaqahkan

17. Sapi yang gemuk namun sakit, apabila digunakan untuk kurban hukumnya....
A. sah C. makruh
B. tidak sah D. sunnah

18. Rasulullah saw. benci kepada orang yang tidak mau berkurban. Ketidak sukaan tersebut disampaikan Rasulullah saw. dalam bentuk larangan untuk....
A. memberi salam kepada sesama muslim
B. menikmati daging kurban
C. mendekati masjid
D. bertemu dengan para sahabat

19. Unta yang akan disembelih untuk kurban sekurangnya berumur....
A. 5 tahun C. 3 tahun
B. 4 tahun D. 2 tahun

20. Kambing hasil curian yang sehat, tidak ada cacat dan cukup umur, jika digunakan untuk berkurban hukumnya....
A. sah C. diterima
B. tidah sah D. makruh

21. Haji ke Baitullah adalah rukun islam yang ke....
A. 5 C. 3
B. 4 D. 2

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x