50 CONTOH SOAL UAS PAI Kelas 4 Semester 2 dan Kunci Jawaban, Latihan Soal UAS PAI Kelas 4 Semester 2 2023

- 5 Juni 2023, 07:49 WIB
latihan soal UAS PAI kelas 4 semester 2 tahun 2023
latihan soal UAS PAI kelas 4 semester 2 tahun 2023 /pexels.com

Jawaban: B

33. Pasukan gajah yang datang ke Makkah ingin menghancurkan Ka’bah, namun usaha mereka gagal karena Allah swt mengirimkan burung ababil yang membuat tubuh mereka berlubang-lubang seperti daun yang dimakan ulat. Peristiwa itu diabadikan oleh Allah swt dalam surah .....
A. al-Fil         C. al-Lahab
B. al-Ma’un   D. al-Ikhlas

Jawaban: A

Baca Juga: 35 CONTOH Soal PAT PAI Kelas 3 SD Semester 2 Tahun 2023, Soal PAT PAI Kelas 3 dan Kunci Jawaban Kurikulum 2013

34. Pada tahun kelahiran Nabi Muhammad saw. ada pasukan bergajah dari Yaman yang datang ke Mekah untuk menghancurkan ka’bah. Mereka dipimpin Raja .....
A. Abrahah  C. Babilonia
B. Namrud   D. Fir’aun

Jawaban: A

35. Perhatikan ayat berikut!
اَلَمْ تَرَ كَيْفَ فَعَلَ رَبُّكَ بِاَصْحٰبِ الْفِيْلِۗ

Pada ayat di atas, yang bertasydid adalah huruf .....
A. Ro'     C. Fa'
B. Shod  D. Ba'

Jawaban: D

36. Perhatikan ayat berikut!
فَجَعَلَهُمْ كَعَصْفٍ مَّأْكُوْلٍ

Arti ayat di atas adalah .....
A. Sehingga mereka dijadikannya seperti ranting-ranting yang kering
B. Sehingga mereka dijadikannya seperti buah-buah yang busuk
C. Sehingga mereka dijadikannya seperti daun-daun yang dimakan ulat
D. Sehingga mereka dijadikannya seperti batang-batang yang roboh

Jawaban: C

37. Sebagai orang yang beriman kepada malaikat Allah, kita harus senantiasa menjaga ucapan dan perbuatan, karena ada malaikat yang selalu mengawasi dan mencatat amal perbuatan kita, yaitu malaikat .....
A. Rakib dan Atid      C. Malik dan Ridwan
B. Munkar dan Nakir  D. Jibril dan Mikail

Jawaban: A

38. Ketika terjadi bencana banjir dan tanah longsor, ada beberapa penduduk ditemukan meninggal akibat peristiwa tersebut. Malaikat yang diberi tugas oleh Allah berkaitan dengan hal tersebut adalah Malaikat .....
A. Malik   C. Nakir
B. Izrail   D. Isrofil

Jawaban: B

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x