40 CONTOH Soal US PJOK Kelas 6 2023 dan Kunci Jawaban, Soal Ujian Sekolah PJOK SD Kelas 6 2023 Kurikulum 2013

- 20 Mei 2023, 05:58 WIB
contoh soal US PJOK kelas 6 tahun 2023 dan kunci jawaban
contoh soal US PJOK kelas 6 tahun 2023 dan kunci jawaban /pexels.com

Baca Juga: SOAL UAS Agama Hindu Kelas 4 Semester 2 dan Kunci Jawaban, Contoh Soal UAS Agama Hindu Kelas 4 Semester 2 2022

29. Pada saat melakukan lompat jauh pendaratan dilakukan dengan menggunakan .....
A. 2 kaki     C. kaki yang terkuat
B. 1 kaki     D. kedua tangan

Jawaban: A

30. Pada permainan lempar tangkap bola terdapat kombinasi gerak dasar, yaitu .....
A. melompat dan berjalan
B. berlari dan melempar
C. menangkap dan melempar
D. berjalan dan mengayun

Jawaban: C

31. Latihan push up bertujuan untuk melatih kekuatan otot .....
A. lengan    C. leher
B. kaki        D. perut

Jawaban: A

32. Kemampuan seseorang untuk melakukan aktivitas tanpa mengalami kelelahan yang berlebihan disebut .....
A. kebugaran jasmani
B. kesehatan jasmani
C. kekuatan
D. daya tahan

Jawaban: A

Baca Juga: 40 SOAL PAT PKN Kelas 4 Semester 2 dan Kunci Jawaban, Contoh Soal PAT PKN Kelas 4 Semester 2 K13 2022

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah