CONTOH Soal Ujian Sekolah IPS Kelas 9 SMP 2022 2023 dan Kunci Jawaban, Kumpulan Soal US IPS SMP Kelas 9 2023

- 17 Mei 2023, 10:17 WIB
contoh soal Ujian Sekolah IPS kelas 9 SMP tahun 2022 2023 dan kunci jawaban
contoh soal Ujian Sekolah IPS kelas 9 SMP tahun 2022 2023 dan kunci jawaban /pexels.com

Baca Juga: 40 SOAL Ujian Sekolah Matematika Kelas 9 2023 dan Pembahasannya, Latihan Soal US Matematika Kelas 9 SMP 2023

Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat pada pilihan A, B, C dan D di bawah ini!

1. Berikut adalah letak geologis Indonesia, kecuali .....
A. Indonesia terletak pada pertemuan tiga lempeng besar bumi yaitu lempeng Indo-Australia, Eurasia, dan lempeng Pasifik
B. Indonesia terletak pada posisi silang antara dua benua dan dua samudera
C. Indonesia dilalui oleh dua rangkaian pegunungan besar dunia yaitu sirkum pasifik dan sirkum mediterania
D. Indonesia terletak pada tiga daerah dangkalan yaitu dangkalan sunda, dangkalan sahul, dan daerah laut pertengahan Australia Asiatis

Jawaban: B

2. Perhatikan gambar sebaran potensi ikan di Indonesia berikut!

Contoh Soal USBN IPS SMP
Contoh Soal USBN IPS SMP

Potensi ikan cakalang paling banyak dapat ditemukan di .....
A. tepi samudera Hindia sebelah barat Indonesia
B. tepi samudera Hindia sebelah Selatan Indonesia
C. tepi samudera Pasifik sebelah timur Indonesia
D. perairan Nusa Tenggara sebelah utara Indonesia

Jawaban: C

3. Mengetahui perbandingan penduduk di suatu desa yang didominasi kaum perempuan, pemerintah menggulirkan Program Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Sejahtera (UPPKS) guna meningkatkan produktivitas ekonomi perempuan.
Keputusan pengguliran program pemerintah tersebut didasarkan pada .....
A. ex ratio              C. dependency ratio
B. life expectancy    D. population density

Baca Juga: Download Soal UTS PTS IPA Kelas 8 Semester 2 dan Kunci Jawaban, Contoh Soal PTS IPA Kelas 8 Semester 2 K13

Jawaban: A

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x