50 SOAL Ujian Sekolah Ekonomi Kelas 12 2023 dan Kunci Jawaban, Contoh Soal USP Ekonomi SMA SMK Kurikulum 2013

- 30 Maret 2023, 08:06 WIB
soal Ujian Sekolah Ekonomi kelas 12 tahun 2023 dan kunci jawaban
soal Ujian Sekolah Ekonomi kelas 12 tahun 2023 dan kunci jawaban /pexels.com

Jawaban: B

31. Berdasarkan intensitas kegunaannya, kebutuhan manusia dibedakan menjadi kebutuhan .....
A. Primer, sekunder, tersier
B. jasmani dan rohani
C. Sekarang dan yang akan datang
D. individu dan kolektif
E. jangka panjang dan pendek

Jawaban: A

32. Dorongan yang menyebabkan manusia melakukan tindakan ekonomi dinamakan .....
A. Tindakan ekonomi
B. Motif ekonomi
C. Berfikir ekonomi
D. Prinsip ekonomi
E. Bertindak ekonomi

Jawaban: B

33. Menurut pengertian ilmu ekonomi, kemakmuran akan tercapai apabila .....
A. Setiap orang dapat memenuhi kebutuhan pokok
B. Semua sumber daya alam dapat dimanfaatkan sebaik-baiknya
C. Setiap orang dapat mencapai kesejahteraan lahir dan batin
D. Setiap orang dapat memenuhi bermacam-macam kebutuhannya
E. Terdapat keseimbangan antara kebutuhan dan alat pemuas kebutuhan

Jawaban: E

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Smp Semester 2 Halaman 160, 161, 162, dan 163 Ayo Kita Berlatih 7.4

34. Suatu barang disebut barang bebas apabila .....
A. Sulit untuk mendapatkan barang tersebut
B. Untuk mendapatkan perlu pengorbanan
C. Barang tersebut didapat tanpa pengorbanan
D. Barang tersebut mempunyai kegunaan
E. Barang tersebut bernilai harga yang tinggi

Jawaban: C

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x