PREDIKSI Soal USP Bahasa Indonesia Kelas 12 2023 dan Kunci Jawaban, Contoh Soal USP Bahasa Indonesia SMA 2023

- 28 Maret 2023, 09:54 WIB
prediksi soal USP Bahasa Indonesia kelas 12 tahun 2023 dan kunci jawaban
prediksi soal USP Bahasa Indonesia kelas 12 tahun 2023 dan kunci jawaban /pexels.com

33. Prabawati beberapa hari tinggal bersedih karena kepergian suaminya untuk mencari nafkah tetapi, sahabat-sahabatnya membujuknya dengan menyuruhnya mencari seorang kekasih. Prabawati menetapkan untuk mencoba berbuat demkian, lalu berhias lah ia. Burung bayan betina mencoba mencegah perbuatan itu dengan memperlihatkan betapa salahnya kelakuan demikian. Tetapi, hasilnya ia hampir dipatahkan lehernya oleh prabawati. Untunglah ia menghindarinya.

Pesan moral yang tersirat dari penggalan cerita di atas adalah….
A. Sayangilah binatang peliharaan.
B. Jangan turuti bujukan menyesatkan.
C. Jangan menyakitipihak yang mau memperingati kesalahan kita.
D. Jadilah seorang suami yang mau bekerja keras.
E. Bersabarlah dengan siapa pun.

Jawaban: D

34. Cermati tajuk rencana berikut untuk menjawab soal nomor 34 dan 35
Penggunaan jasa penerbanagan tentu berharap semua maskapai mencapai standar keselamatan excellent. Berbeda dengan bus kota yang boleh mogok di tengah jalan, bagi transportasi uadara, kerusakan mesin dan kekacauan sistem pascalepas landas adalah dosa terbesar.

Maskapai penerbangan tidak boleh terjebak dalam perang tarif. Liberalisasi dalam pasar bebas tidak berarti kebebasan dalam mematikan pesaing dalam menerapkan tarif serendah-rendahnya. Karena kalau itu yang terjadi, dan standar keselamatan dikorbankan, maskapai penerbangan sejatinya tengah mematikan pengguna jasa dalam arti harfiah.

Opini penulis yang terungkap dalam kutipan tajuk rencana tersebut adalah ...
A. Maskapai penerbangan harus memiliki standar keselamatan dan tidak boleh terjebak dalam perang tarif.
B. Transportasi udara yang mengalami kerusakan mesin merupakan bencana dan dosa besar.
C. Maskapai penerbangan tidak boleh melakukan liberalisasi dalam pasar bebas.
D. Jika standar keselamatan dikorbankan sejatinya telah menerapkan tarif serendah-rendahnya.
E. Selama ini maskapai penerbangan terus-menerus menyeramkan bagi pengguna jasa.

Jawaban: A

Baca Juga: 50 Contoh Soal Ujian Sekolah USBN PKN Kelas 12 dan Kunci Jawaban Kurikulum 2013 Tahun 2022

35. Penggunaan jasa penerbanagan tentu berharap semua maskapai mencapai standar keselamatan excellent. Berbeda dengan bus kota yang boleh mogok di tengah jalan, bagi transportasi uadara, kerusakan mesin dan kekacauan sistem pascalepas landas adalah dosa terbesar.
Maskapai penerbangan tidak boleh terjebak dalam perang tarif. Liberalisasi dalam pasar bebas tidak berarti kebebasan dalam mematikan pesaing dalam menerapkan tarif serendah-rendahnya. Karena kalau itu yang terjadi, dan standar keselamatan dikorbankan, maskapai penerbangan sejatinya tengah mematikan pengguna jasa dalam arti harfiah.

Keberpihakan penulis dalam kutipan tajuk rencana adalah kepada ...
A. Maskapai penerbanagan
B. Pengusaha penerbanagan
C. Pengguna jasa penerbanagan
D. Pemerintah
E. Pengelola penerbanagan

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah