40 SOAL Ujian Sekolah Prakarya Kelas 12 SMA 2023 dan Kunci Jawaban Sesuai Kisi kisi Prakarya Kelas XII SMA

- 14 Maret 2023, 12:22 WIB
40 SOAL Ujian Sekolah Prakarya Kelas 12 SMA 2023 dan Kunci Jawaban Sesuai Kisi kisi Prakarya Kelas XII SMA
40 SOAL Ujian Sekolah Prakarya Kelas 12 SMA 2023 dan Kunci Jawaban Sesuai Kisi kisi Prakarya Kelas XII SMA /pexels.com

3. Seorang wirausaha seyogyanya menggunakan analisis SWOT sebelum memulai usahanya. Agar apa yang menjadi tujuan usaha dapat tercapai, belakangan ini di setiap sudut kota Semarang banyak berdiri usaha kuliner yang rata- rata di gemari konsumen, ini artinya usaha kuliner tersebut memiliki peluang yang tinggi untuk diminati konsumen yang pastinya akan menghasilkan keuntungan. Dalam analisis SWOT usaha kuliner di kota Semarang adalah ....

A. Strength

B. Weakness

C. Opportunity

D. Threat

E. Inovatif

Jawaban : A

4. Setiap produk yang kita buat hendaklah memiliki kualitas yang tinggi baik, dari segi bahan maupun kemasan agar konsumen merasa puas dengan apa yang telah dikorbankannya untuk memperoleh produk tersebut, membuat produk menjadi awet , melindungi produk dari penurunan kualitas merupakan ....

A. definisi kemasan

B. tujuan kemasan

Halaman:

Editor: Sugiharto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x