40 SOAL PTS PAI Kelas 5 Semester 2 dan Kunci Jawaban, Contoh Soal PTS PAI Kelas 5 Semester 2 Tahun 2023

- 28 Februari 2023, 09:31 WIB
soal PTS PAI kelas 5 semester 2 dan kunci jawaban
soal PTS PAI kelas 5 semester 2 dan kunci jawaban /pexels.com

Portal Kudus - Inilah 40 soal PTS PAI kelas 5 semester 2 dan kunci jawaban, contoh soal PTS PAI kelas 5 semester 2 tahun 2023.

Dalam tulisan artikel ini akan dijelaskan mengenai 40 soal PTS PAI kelas 5 semester 2 dan kunci jawaban, contoh soal PTS PAI kelas 5 semester 2 tahun 2023.

Untuk siswa kelas 5 SD tentu memiliki keinginan untuk mempersiapkan diri menjelang penilaian tengah semester (PTS) lebih awal sehingga membuat dirinya lebih siap untuk menghadapi PTS nanti.

Baca Juga: 40 CONTOH Soal Try Out IPA Kelas 6 dan Kunci Jawaban 2023, Latihan Soal Try Out IPA Kelas 6 SD Kurikulum 2013

Dengan banyak berlatih mengerjakan soal akan membantu membiasakan diri memecahkan berbagai permasalahan dan juga dapat membantu anak untuk menambah wawasan dan pengetahuan baru.

Untuk melihat kunci jawaban dan contoh soal PTS PAI kelas 5 semester 2 kurikulum 2013 tahun 2023, silahkan simak pada artikel berikut ini.

Dikutip Portal Kudus dari berbagai sumber berikut adalah 40 soal PTS PAI kelas 5 semester 2 dan kunci jawaban, contoh soal PTS PAI kelas 5 semester 2 tahun 2023.

Baca Juga: 25 Soal PTS Prakarya Kelas 9 Semester 2 dan Kunci Jawaban, Contoh Soal PTS UTS Prakarya Kelas 9 Semester 2 K13

Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat pada pilihan A, B, C dan D di bawah ini!

1. Lafal yang artinya mendustakan adalah … .
a. ﻴﺨﺾ  c. ﻓﺫﻠﻚ
b. ﻴﻛﺫﺐ   d. ﻓﻭﻴﻞ

Jawaban: C

2. Lafal ﺍﻠﻤﺎﻋﻭﻦ artinya … .
a. barang yang berguna
b. barang syirik
c. orang yang lalai sholat
d. mendustakan agama

Jawaban: A

Baca Juga: KUMPULAN 40 Soal PTS UTS PAI Kelas 6 SD Semester 2 Kurikulum 2013 Lengkap Kunci Jawabannya Tahun 2023

3. Perhatikan QS. Al-Ma'un berikut ini!
أَرَأَيْتَ الَّذِي ..... بِالدِّينِ

Lafadz yang tepat untuk melengkapi ayat di atas yaitu .....
A. يُكَذِّبُ      C. يَحُضُّ
B. يُرَاءُونَ    D. صَلَاتِهِمْ

Jawaban: A

4. Mendustakan agama merupakan perbuatan yang dibenci oleh Allah SWT. Orang yang termasuk mendustakan agama yaitu .....
A. Orang yang menyantuni fakir miskin
B. Suka rajin belajar di rumah
C. Orang yang menghardik anak yatim
D. Orang yang berbuat adil

Jawaban: C

5. Perhatikan QS. Al-Ma'un berikut ini!
اَلَّذِيْنَ هُمْ يُرَٓاءُوْنَ

Bunyi lafadz ayat di atas adalah .....
A. alladzina hum yuro'un
B. alladzina kafaru
C. alladzina amanu
D. alladzina hum 'an sholatihim

Jawaban: A

Baca Juga: KUMPULAN 40 Soal PTS UTS IPA Kelas 6 SD Semester 2 Kurikulum 2013 Lengkap Kunci Jawabannya Tahun 2023

6. Surah al-Ma'un merupakan firman Allah SWT yang memiliki beberapa pesan yang sangat penting bagi manusia. Salah satunya berbicara tentang pentingnya .....
A. bersedekah   C. bersyukur
B. berperang     D. menuntut ilmu

Jawaban: A

7. Menghardik anak yatim termasuk orang yang …. .
a. mengingkari agama
b. merobohkan agama
c. mempermainkan agama
d. mendustakan agama

Jawaban: D

8. Surat Al Ma’un termasuk golongan surat … .
a. Al Muhamadiyah
b. Al Jahiliyah
c. Al Makiyah
d. Al Madaniyah

Jawaban: C

9. Tanda baca Al Qur’an disebut … .
a. hakikat c. baiat
b. harokat d. tabiat

Jawaban: B

10. Surat Al Ma’un diturunkan sesudah surat … .
a. Al Fiil         c. Al Kausar
b. At Takasur  d. Al Asri

Jawaban: B

Baca Juga: KUMPULAN 40 Soal PTS UTS PKN Kelas 4 SD Semester 2 Lengkap Kunci Jawabannya Tahun 2023

11. Surat At Tin terdiri dari …. .
a. 6 ayat  c. 8 ayat
b. 7 ayat  d. 9 ayat

Jawaban: C

12. Perhatikan beberapa pernyataan berikut!
(1) Berani menegakkan kebenaran
(2) Selalu sabar dan tabah dalam menghadapi ujian
(3) Membinasakan musuh tanpa ampun
(4) Mencari ilmu dengan mengendarai perahu

Berdasarkan beberapa pernyataan tersebut, perilaku terpuji yang mencerminkan keimanan kepada Nabi Musa alaihis salam terdapat pada nomor .....
A. (1) dan (2)  C. (2) dan (3)
B. (1) dan (4)  D. (3) dan (4)

Jawaban: A

13. Lafal ﻭﺍﻠﺘﻴﻦ artinya … .
a. Demi buah khuldi
b. Demi buah zahroh
c. Demi buah zaitun
d. Demi buah tin

Jawaban: D

14. Surat At Tin surat ke … .
a. 95  c. 97
b. 96  d. 98

Jawaban: A

15. Dalam surat At Tin disebutrkan sebuah kota yang aman yaitu kota … .
a. Madinah  c. Yaman
b. Mekah    d. Yerussalem

Jawaban: B

Baca Juga: KUMPULAN 40 Soal PTS UTS PKN Kelas 5 SD Semester 2 Kurikulum 2013 Lengkap Kunci Jawabannya Tahun 2023

16. Huruf mim pada surat At Tin berjumlah … .
a. 2  c. 4
b. 3  d. 5

Jawaban: D

17. Lafal yang artinya di dalam adalah … .
a. ﻭ   c. ﻻ
b. ﻓﻲ  d. ﻫﻲ

Jawaban: B

18. Kitab suci yang kita percayai berjumlah … .
a. 2  c. 4
b. 3  d. 5

Jawaban: C

19. Semua Rasul pasti nabi. Di antara para Rasul ada yang termasuk Ulul’ Azmi. Ulul 'Azmi artinya .....
A. Memiliki keteguhan yang lemah
B. Memiliki keteguhan yang rusak
C. Memiliki keteguhan dan tekad yang kuat
D. Memiliki keteguhan yang ragu-ragu

Jawaban: C

20. Nabi Muhammad SAW terkenal dengan kejujurannya. Semenjak kecil beliau senantiasa bersikap jujur kepada siapapun sehingga mendapat gelar .....
A. al-Ḥakim   C. al-Iḥksan
B. al-Amin    D. al-Huda

Jawaban: B

Baca Juga: KUMPULAN 40 Soal PTS UTS IPS Kelas 6 SD Semester 2 Kurikulum 2013 Lengkap Kunci Jawabannya Tahun 2023

21. Perhatikan nama-nama Nabi di bawah ini!
1) Nabi Adam as
2) Nabi Harun as
3) Nabi Nuh as
4) Nabi Muhammad saw
5) Nabi Isa as
6) Nabi Sulaiman as

Yang termasuk Rasul Ulul 'Azmi adalah .....
A. 1, 2, dan 3   C. 3, 4, dan 5
B. 2, 3, dan 4   D. 4, 5, dan 6

Jawaban: C

22. Percaya kepada kitab-kitab Allah termasuk rukun iman yang ke … .
a. 3  c. 5
b. 4  d. 6

Jawaban: A

23. Kitab Zabur diterima oleh nabi … ..
a. Musa as  c. Daud as
b. Isa as    d. Adam as

Jawaban: C

24. Kitab Zabur dikenal dengan sebutan … .
a. Mazmur  c. Mazbur
b. Maskur   d. Mahrur

Jawaban: A

25. Nabi Musa menerima kitab Taurat di … .
a. Bukit Safa
b. Bukit Marwa
c. Jabal Nur
d. Bukit Sinai

Jawaban: D

Baca Juga: KUMPULAN 40 Soal PTS UTS PKN Kelas 2 SD Semester 2 Lengkap Kunci Jawabannya Tahun 2023

26. Kita harus meneladani sifa-sifat yang dimiliki para rasul. Salah satu sifat para rasul adalah tabligh. Tabligh artinya .....
A. menyampaikan wahyu
B. dapat dipercaya
C. selalu berkata benar
D. selalu dalam keadaan suci

Jawaban: A

27. Nabi Isa as menerima kitab … .
a. Taurat  c. Zabur
b. Injil      d. Al Qur’an

Jawaban: B

28. Nabi Isa putra dari … .
a. Siti Maryam
b. Siti Hawa
c. Siti Maria
d. Siti Kadijah

Jawaban: A

29. Kitab Al Qur’an diberikan kepada Nabi Muhammad melalui malaikat … .
a. Izrail   c. Jibril
b. Isrofil  d. Mikail

Jawaban: C

30. Surat Al Qur’an yang terakhir diturunkan adalah surat … .
a. Al Maidah ayat 3
b. An Nas ayat 3
c. Al Fatihah ayat 5
d. Al Fil ayat 4

Jawaban: A

Baca Juga: KUMPULAN 40 Soal PTS UTS PKN Kelas 6 SD Semester 2 Kurikulum 2013 Lengkap Kunci Jawabannya Tahun 2023

31. Al Qur’an dijaga kemurniannya oleh … .
a. Nabi        c. Wali
b. Malaikat   d. Allah

Jawaban: D

32. Ayat Al Qur’an yang diturunkan pertama kali adalah … .
a. Al Fatihah ayat 1 - 7
b. Al Fil ayat 1 - 5
c. Al Baqoroh ayat 183
d. A ‘Alaq ayat 1 - 5

Jawaban: D

33. Islam sangat menganjurkan kesederhanaan. Contoh hidup sederhana saat makan atau minum adalah .....
A. menggunakan tangan kanan
B. memakai sendok yang berukir
C. membaca doa sebelum makan
D. memesan makan yang enak

Jawaban: A

34. Kesederhanaan merupakan anjuran Islam yang memiliki banyak hikmah. Orang yang menerapkan sikap hidup sederhana hatinya akan selalu merasa .....
A. bangga   C. gelisah
B. cukup     D. miskin

Jawaban: B

35. Ibadah yang kita lakukan akan diterima oleh Allah SWT bila dilakukan dengan Ikhlas. Ikhlas dalam beramal dapat menghindarkan diri dari penyakit .....
A. hati           C. demam
B. jantung     D. covid-19

Jawaban: A

Untuk melanjutkan soal nomor selanjutnya, silahkan klik link di bawah ini.

>>> KLIK DISINI

Demikian terkait 40 soal PTS PAI kelas 5 semester 2 dan kunci jawaban, contoh soal PTS PAI kelas 5 semester 2 tahun 2023.***

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah