SOAL UTS PAI Kelas 6 Semester 2 Kurikulum 2013, Latihan Soal dan Kunci Jawaban UTS PAI Kelas 6 Semester 2 2023

- 26 Februari 2023, 20:33 WIB
soal UTS PAI kelas 6 semester 2 kurikulum 2013
soal UTS PAI kelas 6 semester 2 kurikulum 2013 /pexels.com

1. Surah Al-Maidah tergolong surah Madaniyyah karena diturunkan di kota Madinah setelah Rasulullah SAW hijrah. Al-Maidah artinya ….
a. kamar-kamar
b. segumpal darah
c. hidangan
d. lebah

Jawaban : C

2. Salah satu ayat dalam surah al-Maidah menjelaskan tentang adanya perjanjian. Nama lain dari al-Maidah yaitu ....
a. Al-Uqud
b. Al-Mu’iz
c. Al-Abid
d. Al-Ushul

Jawaban : A

Baca Juga: KUMPULAN 40 Soal PTS UTS IPA Kelas 6 SD Semester 2 Kurikulum 2013 Lengkap Kunci Jawabannya Tahun 2023

3. Surah al-Maidah turun setelah nabi Muhammad saw hijrah dari kota Mekkah ke kota Madinah. Maka dari itu surah ini termasuk golongan surah ....
a. Makkiyah
b. Madaniyah
c. Mesiriyah
d. Hijraiyah

Jawaban : B

4. Dalam surah al-Maidah memuat kisah pengikut-pengikut setia nabi Isa as yang meminta nabi Isa as untuk menurunkan hidangan makanan dari langit bagi mereka. Pengikut-pengikut setia nabi Isa as tersebut dinamakan kaum ....
a. Anshor
b. Muhajirin
c. Hawariyyun
d. Muslimin

Jawaban : C

5. وَتَعَاوَنُواعَلَى الْبِرِّ ....

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x