KUNCI JAWABAN Matematika Kelas 9 Halaman 254, 255, 256, 257, 258, 259 Latihan 4.4 Full Pembahasan 2023

- 24 Februari 2023, 20:00 WIB
kunci jawaban Matematika kelas 9 SMP/MTs halaman 254, 255, 256, 257, 258, 259 Latihan 4.4
kunci jawaban Matematika kelas 9 SMP/MTs halaman 254, 255, 256, 257, 258, 259 Latihan 4.4 /pexels.com

Jawaban :

Perhatikan Δ ABC
AC² = AB² + BC²
AC²= 10²+ 10²
AC²= 100 + 100
AC²= 200
AC = √100 × √2
AC = 10√2 cm

ΔABC siku-siku sama kaki (m∠ABC = 90°), maka BC = AB = 10 cm, m∠BCA = m∠BAC = 45°, dan AC = 10√2 cm.

ΔCBD ∼ ΔCED karena DC = DC (berhimpit), m∠BCD = m∠ECD (diketahui), dan m∠DBC = m∠DEC = 90°. Akibatnya BC = EC = 10 cm dan BD = ED.

Perhatikan ΔDAE, m∠DAE = m∠BAC = 45° (berhimpit), maka m∠ADE = 45°.

Berarti ΔDAE adalah segitiga siku-siku sama kaki.

Sehingga, ED = AE = AC – EC = 10√2 – 10 = 10(√2 – 1) cm.

Baca Juga: KUNCI JAWABAN Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 134 Kegiatan 5.3 Menentukan Gagasan Pokok Teks Eksplanasi

13. Memperkirakan Tinggi Rumah

Pada suatu sore, sebuah rumah dan pohon yang bersebelahan memiliki panjang bayangan berturut-turut 10 m dan 4 m. Jika tenyata tinggi pohon sebenarnya adalah 10 m, tentukan tinggi rumah tersebut sebenarnya.

Untuk kunci jawaban nomor 13, 14, 15, 16 dan 17, silahkan klik link di bawah ini.

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah