40 Soal UTS Sosiologi Kelas 10 Semester 2 dan Kunci Jawaban, Contoh Soal UTS Sosiologi Kelas 10 Tahun 2023

- 9 Februari 2023, 08:19 WIB
Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 4 Lengkap, Bisa Dijadikan Referensi Belajar
Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 4 Lengkap, Bisa Dijadikan Referensi Belajar /pexels.com/Norma Mortenson/

Portal Kudus - Berikut 40 contoh soal UTS Sosiologi kelas 10 Semester 2 SMA/MA/SMK Kurikulum 2013 tahun 2023 lengkap dengan kunci jawaban.

Artkel ini ditujukan sebagai bahan belajar dan latihan soal dalam menghadapi ujian UTS/PTS.

Dengan adanya soal UTS Sosiologi kelas 10 Semester 2 SMA/MA/SMK Kurikulum 2013 tahun 2023 ini semoga dapat membantu para siswa untuk belajar.

Baca Juga: Sifat dan Karakter Nama Intan, Inilah Arti Sifat dan Karakter Nama Intan Lengkap dengan Rangkain Nama

Kumpulan soal UTS Sosiologi kelas 10 Semester 2 SMA/MA/SMK Kurikulum 2013 tahun 2023 ini dapat dijadikan sebagai latihan soal untuk menghadapi Ujian.

Berikut contoh soal UTS Sosiologi kelas 10 Semester 2 SMA/MA/SMK Kurikulum 2013 tahun 2023 lengkap dengan kunci jawaban yang Portalkudus.com rangkum dari berbagai sumber.

Soal UTS Sosiologi kelas 10 Semester 2

A. Berilah tanda silang (x) didepan huruf a,b atau c didepan jawaban yang benar !

Baca Juga: BARU! Contoh Soal UAS Bahasa Inggris Kelas 9 Semester 1 dan Kunci Jawaban Kurikulum 2013 Tahun 2022

1. Dalam sosilologi, seorang diminta mampu untuk membuat penelitian. Yang dimaksud dengan penelitian adalah .....
A. Kegiatan berpikir tentang sesuatu secara sungguh-sungguh dan Logis
B. Kegiatan yang dilakukan untuk menemukan data yang relevan
C. Kegiatan Ilmiah untuk menemukan, mengembangkan, dan menguji kebenaran suatu pengetahuann atau masalah guna mencari pemecahan terhadap masalah terebut.
D. Suatu kegiatan untuk menemukan sesuatu yang baru.
E. Kegiatan memberikan pendapat pada data yang ada

2. Kritis adalah salah satu sikap yang harus dimiliki oleh seorang peneliti. Yang dimaksud dengan sikap kritis adalah .....
A. tidak punya unsur berpihak
B. jujur dan terbuka mengenai hasil penelitian
C. selalu menanyakan prosedur penelitian
D. berdasarkan pada logika
E. selalu menganalisi setiap persoalan

3. Metode penelitian sosial dalam sosiologi dibagi menjadi dua yaitu .....
A. Hipotesis dan Kualitatif
B. Konstruksi dan Hipotesis
C. Kulitatif dan Kuantitatif
D. Kuantitatif dan Hipotesis
E. Kuantitaif dan Konstruksi

Baca Juga: SOAL PTS Biologi Kelas 12 Semester 2 Kurikulum 2013, Contoh Soal dan Kunci Jawaban PTS Biologi Kelas 12 2023

4. Dibawah ini yang bukan merupakan ciri-ciri dari penelitian ilmiah adalah .... .....
A. untuk memperoleh kebenaran yang hakiki
B. adanya data untuk pembuktian teori
C. untuk memperoleh kebenaran yang hakiki
D. bersikap ilmiah dan terus-menerus
E. ada batas waktu dan kebenaran

5. Perhatikan tahapan penelitian berikut ini:
1. Merumuskan rancangan penelitian
2. Memilih metode penelitian
3. Mempresentasikan hasil penelitian
4. Merumuskan masalah penelitian
5. Membuat laporan penelitian
6. Mengumpulkan dan mengolah data hasil penelitian

Tahapan penelitian yang benar adalah nomor .....
A. 1, 4, 2, 6, 5, dan 3    D. 1, 2, 4, 6, 5, dan 3
B. 4, 2, 1, 6, 5, dan 3    E. 2, 1, 4, 6, 5, dan 3
C. 4, 1, 2, 6, 5, dan 3

6. Penelitian yang dilaksanakan dengan menggunakan literatur berupa buku, catatan, dan laporan hasil penelitian dari peneliti terdahulu dinamakan penelitian .....
A. Kepustakaan    D. Ilmiah
B. Laboratorium    E. Komunikasi
C. Dasar

Baca Juga: 40 Soal PTS Sosiologi Kelas 11 Semester 2 dan Kunci Jawaban, Contoh Soal PTS Sosiologi Kelas 11 Tahun 2023

7. Di bawah ini yang bukan pertimbangan-pertimbangan dalam memilih masalah penelitian adalah .....
A. masalah dapat diteliti
B. masalah yang diteliti bermanfaat
C. sesuai dengan minat peneliti
D. masalah tersebut sudah pernah diteliti oleh orang lain
E. ada faktor pendukung dari masalah yang diteliti yaitu tersedianya data yang diperlukan

8. Perubahan mendasar dalam struktur sosial atau aspek kehidupan masyarakat yang berlangsung dalam waktu yang relatif singkat disebut sebagai .....
A. Membatalkan perubahan
B. Pergeseran nilai
C. Perkembangan sosial
D. Perubahan sedang berlangsung
E. Revolusi sosial

9. Berikut merupakan pernyataan yang benar tentang penelitian .....
A. pemeriksaan dan penyelidikan yang teliti
B. kegiatan mengumpulkan data
C. kegiatan mengelola, menganalisis dan menyajikan data secara sistematis
D. suatu tindakan yang dilakukan secara ilmiah
E.semua jawaban benar

Baca Juga: CONTOH Soal UTS Biologi Kelas 12 Semester 2 dan Kunci Jawaban, Latihan Soal Biologi Kelas 12 Semester 2 2023

10. Penelitian harus dilaksanakan dengan pola tertentu dan urutan yang logis. Merupakan ciri dari penelitian yang .....
A. bersifat ilmiah    D. berjalan terus menerus
B. sistematis    E. logis
C. terencana

11. Jenis penelitian dengan menggunakan analisis data berupa perhitungan secara matematis disebut .....
A. penelitian kuantitatif
B. penelitian kualitatif
C. penelitian dasar
D. penelitian terapan
E. penelitian deskriptif

12. Suatu penelitian berusaha mengkaji peristiwa-peristiwa yang terjadi pada manusia di masa lampau. Mendasarkan diri pada gambaran tertulis maupun lisan objek penelitian. Penelitian ini memiliki tujuan untuk membuat rekonstruksi masa lampau secara sistematis dan objektif.

Kegiatan penelitian sosial tersebut berdasarkan metode termasuk jenis penelitian .....
A. historis    D. eksploratif
B. survei    E. komparatif
C. eksperimen

Baca Juga: CONTOH Soal UTS Biologi Kelas 12 Semester 2 dan Kunci Jawaban, Latihan Soal Biologi Kelas 12 Semester 2 2023

13. Perhatikan penyataan di bawah ini!
1) penemuan sampel penelitian
2) penentuan teknik analisis
3) bersifat induktif
4) bersifat berat
5) uraian naratif

Dari pernyataan di atas, yang termasuk ciri-ciri penelitian kualitatif adalah .....
A. 1,2,3    D. 2,4,5
B. 1,2,4    E. 3,4,5
C. 2,3,4

14. Dalam menulis laporan penelitian, setiap peneliti wajib untuk mencantumkan daftar referensi yang digunakan sebagai sumber bacaan pada bagian .....
A. daftar lampiran    D. pendahuluan
B. daftar pustaka    E. lampiran
C. landasan teori

15. Seorang peneliti melakukan penelitian tentang bencana kabut asab yang melanda daerah kabupaten Siak dan sekitarnya dengan cara datang langsung ke daerah tersebut dan menyebarkan angket kepada para responden untuk memperoleh data. Dari uraian tersebut menunjukkan bahwa peneliti tersebut melakukan penelitian jenis .....
A. Eksploratif    D. Studi kasus
B. Kualitatif    E. Eksperimen
C. Survey

Baca Juga: 40 Soal UTS Sosiologi Kelas 11 Semester 2 dan Kunci Jawaban, Contoh Soal UTS Sosiologi Kelas 11 Tahun 2023

16. Yang bukan merupakan Tujuan penelitian tercantum di bawah ini, adalah .....
A. Memperoleh pengetahuan baru
B. Kembangkan teori
C. Mencari kekayaan
D. Uji kebenarannya
E. Gambarlah masalah yang terjadi

17. Isi laporan penelitian terdiri dari beberapa bab yaitu .....
A. Judul, catatan, kata pengantar dan kesimpulan.
B. Judul, pengantar, tinjauan literatur dan hasil penelitian.
C. Pendahuluan, pengantar, penelitian literatur dan hasil penelitian.
D. Pendahuluan, penelitian literatur, hasil penelitian /kesimpulan.
E. Pendahuluan, kajian konsep, mitode penelitian /kesimpulan.

18. Dalam penelitian ada sebuah dugaan yang belum tentu kebenarannya dan kesalahannya. Hal demikian disebut ....
A. tema    D. kesimpulan
B. anggapan dasar    E. metodologi
C. hipotesis

Baca Juga: 40 SOAL UTS Bahasa Indonesia Kelas 11 Semester 2 dan Kunci Jawaban, Soal UTS Bahasa Indonesia Kelas 11 2023

19. Salah satu sikap yg harus dimiliki oleh seorang peneliti adalah kritis, artinya .....
A. Tidak mempunyai unsur objektif
B. Mendasarkan pemikiran pada logika
C. Jujur dan terbuka untuk umum
D. Selalu menanyakan proses penelitian
E. Selalu menganalisis tiap persoalan

20. Salah satu ciri yg menonjol dlm penelitian dgn pendekatan kualitatif yaitu .....
A. Dilakukan secara terus menerus
B. Menggunakan analisis induktif
C. Terbatas pada wilayah tertentu
D. Menggunakan analisis tertentu
E. Bersifat deskriptif

21. Singkat, padat dan jelas merupakan syarat merumuskan .....
A. Objek penelitian    D. Judul penelitian
B. Subjek penelitian    E. Saran atau kesimpulan
C. Tehnik penelitian

Baca Juga: SOAL PTS Biologi Kelas 12 Semester 2 Kurikulum 2013, Contoh Soal dan Kunci Jawaban PTS Biologi Kelas 12 2023

22. Seorang peneliiti dalam melakukan kegiatan penelitian selalu mengawaliinya dengan ....
A. Kepanikan
B. rasa ingin tahu
C. Masalah-masalah pribadi
D. Kebutuhan akan uang
E. kekecewaan terhadap hidup

23. Rancangan penelitian adalah ....
A. Usaha menarik kesimpulan yang dapat dipercaya kebenarannya
B. Kegiatan memisahkan perasaan pribadi dan fakta
C. Sesuatu yang diyakini kebenarannya oleh peneliti yang berfungsi sebagai tempat berpijak dalam melaksanakan penelitian
D. Sesuatu yang diyakini kebenarannya oleh peneliti yang berfungsi sebagai tempat berpijak dalam melaksanakan penelitian
E. Pokok-pokok perencanaan dari sebuah penelitian yang tertuang dalam suatu kesatuan naskah

24. Dalam menulis rancangan penelitian, peneliti harus mengemukakan alasan dipilihnya suatu masalah atau topik yang akan dijadikan bahanpenelitian. Hal tersebut ditullis pada bagian .....
A. Latar belakang masalah
B. Perumusan masalah
C. Tujuan penelitian
D. Manfaat penelitian
E. Pertanyaan penelitian

Baca Juga: 40 Soal PTS Sosiologi Kelas 11 Semester 2 dan Kunci Jawaban, Contoh Soal PTS Sosiologi Kelas 11 Tahun 2023

25. Dalam suatu wawancara, pertanyaan dan jawaban diberikan secara ....
A. langsung    D. tidak langsung
B. angket    E. verbal
C. lisan

26. Bagian laporan penelitian yang berisi tentang latarbelakang penelitian, rumusan masalah dan tujuan penelitian adalah .....
A. Pendahuluan
B. Penyusunan kerangka teoritis
C. Metode penelitian
D. Hasil penelitian
E. Penarikan kesimpulan

27. Seorang peneliti hendak melakukan penelitian mengenai kemiskinan di Jakarta. Namun, karena kesulitan mendapatkan data primer, peneliti memutuskan untuk menggunakan data sekunder. Data sekunder yang tepat untuk digunakan dalam contoh kasus tersebut adalah .....
A. Survei
B. Observasi
C. Wawancara
D. Studi pustaka
E. FGD (focus group discussion)

Baca Juga: CONTOH Soal UTS Biologi Kelas 12 Semester 2 dan Kunci Jawaban, Latihan Soal Biologi Kelas 12 Semester 2 2023

28. Perhatikan bagian dari rancangan penelitian sosial berikut: “Apakah penggunaan internet memberi pengaruh terhadap tingginya nilai Ujian Nasional di SMA Karya?” Pernyataan di tersebut merupakan .....
A. Judul penelitian
B. Topik penelitian
C. Latar belakang masalah
D. Rumusan masalah
E. Hipotesis

29. Perhatikan potongan bagian pendahuluan laporan penelitian dibawah ini!
I. Latar Belakang Masalah
II. Rumusan Masalah
III. Tujuan Penelitian
IV. Manfaat Penelitian

Fungsi bagian pendahuluan laporan penelitian diatas tersebut adalah untuk ....
A. Mempermudah pembaca mengetahui bagian dalam laporan penelitian
B. Memberikan gambaran data temuan dan hasil analisis peneliti
C. Menunjukkan konsep kerangka analisis dalam penelitian
D. Memberikan informasi proses dan teknik penelitian
E. Memasukkan informasi inti dan hasil penelitian

Baca Juga: SOAL PTS Biologi Kelas 12 Semester 2 Kurikulum 2013, Contoh Soal dan Kunci Jawaban PTS Biologi Kelas 12 2023

30. Perhatikan judul penelitian berikut!
“Perubahan gaya hidup konsumtif pada mahasiswa Urban di Universitas Z”

Berdasarkan judul tersebut, rumusan masalah yang tepat adalah ....
A. Bagaimana deskripsi perubahan gaya hidup mahasiswa Urban di Universitas Z ?
B. Apa saja barang-barang yang biasanya dibeli oleh mahasiswa konsumtif di Universitas Z ?
C. Berapa biaya yang harus dikeluarkan oleh mahasiswa Urban untuk membeli barang-barang mewah ?
D. Adakah pengaruh teman sebaya dalam perubahan gaya hidup konsumtif bagi mahasiswa Urban ?
E. Apakah mahasiswa Urban di Universitas Z memiliki usaha sampingan sehingga mampu membeli barang-barang mewah ?

31.    Seseorang mempunyai pengaruh tertentu dalam masyarakat, misal dihormati karena kedudukannya. Hal ini menunjukkan adanya pengertian .....
A. Peranan Sosial    D. Hubungan Sosial
B. Status Sosial    E. Pola Sosial
C. Konflik Sosial

32. Simpati yang muncul dalam proses interaksi sosial bertujuan untuk .....
A. Mengidentifikasi perilaku maunusia
B. Menyesuaikan diri dengan kebiasaan masyarakat
C. Menerima pandangan kelomopk masyarakat lain
D. Menjadi sama dengan orang lain
E. Memahami pihak lain sehingga dapat bekerja sama

Baca Juga: 40 Soal PTS Sosiologi Kelas 11 Semester 2 dan Kunci Jawaban, Contoh Soal PTS Sosiologi Kelas 11 Tahun 2023

33. Jika interaksi dapat terjadi, maka harus memenuhi beberapa kriteria pokok dalam melakukan interaksi sosial, kecuali .....
A. Adanya peristiwa yang menyebabkan kontravensi
B. Adanya faktor yang saling memengaruhi antara dua orang atau lebih
C. Adanya hubungan timbal balik antarindividu atau antarkelompok
D. Pikiran dan tindakan yang memengaruhi komunikasi
E. Terdapat keterkaitan antarindividu atau antar kelompok

34. Desti merasa sedih karena temannya sakit.....
A. Simpati    D. Empati
B. Sugesti    E. Imitasi
C. Motivasi

35. Ghofar prihatin dengan kondisi yang dialami oleh warga Aceh yang terkena bencana gempa bumi. Oleh karena itu, dia menyumbangkan semua tabungannya....
A. Simpati    D. Sugesti
B. Empati    E. Imitasi
C. Motivasi

Baca Juga: 40 Soal PTS Sosiologi Kelas 11 Semester 2 dan Kunci Jawaban, Contoh Soal PTS Sosiologi Kelas 11 Tahun 2023

36. Dengan adanya perbedaan pandangan mengenai suatu fenomena sosial akan berpotensi interaksi disosiatif, yaitu .....
A. Adanya keterikatan secara personal
B. Menyebabkan munculnya toleransi
C. Memunculkan kooperatif
D. Menyebabkan konflik
E. Adanya hubungan yang harmonis

37. Interaksi sosial dalam masyarakat akan dapat terjadi secara efektif dan efisien jika terdapat .....
A. Kontak dan komunikasi
B. Imitasi dan sugesti
C. Kerjasama dan akomodasi
D. Identifikasi dan simpati
E. Status dan peran

38. Pola interaksi sosial dalam masyarakat merupakan gejala sosial yang dapat dikaji dalam ilmu Sosiologi. Contoh interaksi sosial tersebut adalah .....
A. Ketua OSIS membuat rancangan pidato untuk menyambut peserta didik baru
B. Pak Tirto mengoreksi hasil ulangan harian peserta didik di kantor guru
C. Fandi menyelesaikan pekerjaan rumah dengan rasa tanggung jawab
D. Dua kelompok remaja berselisih karena kesalahpahaman’
E. Bu Yuni membuat rancangan pembelajaran di rumah

Baca Juga: CONTOH Soal UTS Biologi Kelas 12 Semester 2 dan Kunci Jawaban, Latihan Soal Biologi Kelas 12 Semester 2 2023

39. Salah satu faktor yang menyebabkan terjadinya perubahan sosial adalah ....
A. Menurunnya tingkat kesejahteraan masyarakat
B. Tingkat pertumbuhan penduduk yang tinggi
C. Program transmigrasi dari pemerintah
D. Adanya perpindahan penduduk antar daerah
E. Keberhasilan program keluarga berencana

40. Unit terkecil dari masyarakat adalah .....
A. Individu
B. Keluarga
C. Populasi
D. Keluarga dan masyarakat
E. Sosiologi

Baca Juga: SOAL PKK Kelas 11 Semester 2 Beserta Jawabannya Kurikulum 2013, Contoh Soal PAT PKK Kelas 11 Semester 2 2022

Disclaimer: Portalkudus.com tidakmenjamin soal akan keluar 100% dalam ujian, ini merupakan bahan latihan soal untuk belajar guna persiapan menghadapi UTS/PTS.

Demikian 30 contoh soal UTS Sosiologi kelas 10 Semester 2 SMA/MA/SMK Kurikulum 2013 tahun 2023, contoh latihan soal lengkap dengan kunci jawaban.***

Editor: Kartika Kudus

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x