40 CONTOH Soal UTS PAI Kelas 12 Semester 2 Beserta Jawabannya, Latihan Soal UTS PAI Kelas 12 Semester 2 2023

- 8 Februari 2023, 09:50 WIB
contoh soal UTS PAI kelas 12 semester 2 dan kunci jawaban
contoh soal UTS PAI kelas 12 semester 2 dan kunci jawaban /pexels.com

Jawaban : A

26. Ada lima alam yang telah, sedang, dan akan dialami manusia, urutan kelima alam tersebut adalah….
a. azali, rahim, dunia, barzakh, dan akhirat
b. rahim, dunia, kubur, barzakh, dan akhirat
c. kandungan, dunia, kubur, barzakh, dan akhirat
d. rahim, barzakh, dunia, kubur, dan akhirat
e. rahim, barzakh, dunia, kubur, dan akhirat

Jawaban : C

27. Di antara sugra dan kubra, roh manusia menanti di alam ….
a. fana    d. barzakh
b. baqa   e. arwah
c. akhirat

Jawaban : D

28. Malaikat yang menanyai manusia di alam kubur adalah malaikat ….
a. Rakib dan Atid  d. Malik dan Ridwan
b. Jibril dan Mikail  e. Munkar dan Nakir
c. Israfil dan Izrai

Jawaban : E

29. Dampak positif dari menyakini adanya hari akhir adalah ….
a. bekerja keras
b. berhati-hati dan waspada dalam menjalani hidup
c. rajin beribadah dan tidak peduli terhadap kehidupan duniawi
d. fanatik golongan
e. menginfakkan seluruh harta bendanya

Jawaban : B

30. Hari kiamat disebut yaumul jaza’, artinya ….
a. hari perhitungan amal manusia
b. hari kebangkitan dari kubur
c. hari pembalasan
d. hari berkumpulnya semua manusia di akhirat
e. hari pertanggungjawaban semua amal perbuatan

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x