KUNCI JAWABAN PAI Kelas 8 Halaman 154 155 156 Bab 8 Meneladani Sifat-Sifat Mulia Para Rasul Allah Swt

- 1 Februari 2023, 22:12 WIB
kunci jawaban PAI kelas 8 SMP/MTs halaman 154 155 156 Bab 8
kunci jawaban PAI kelas 8 SMP/MTs halaman 154 155 156 Bab 8 /pexels.com

Nabi Muhammad saw. dikenal sebagai seorang pemuda yang memiliki sifat yang lemah lembut, suka menolong, dan selalu berkata jujur sehingga diberi gelar "Al Amin" yang artinya yang terpercaya.

Nabi Muhammad saw. juga termasuk salah satu dari 5 rasul Ulul Azmi. Ulul azmi artinya orang-orang yang memiliki keteguhan hati dalam menghadapi cobaan dari Allah Swt.

Baca Juga: KUNCI JAWABAN Matematika Kelas 8 Halaman 67-71 Semester 2 Ayo Kita Berlatih 7.1 Lengkap Pembahasannya

Mu'jizat yang diberikan oleh Allah kepada Nabi Muhammad saw. adalah terbelahnya bulan menjadi dua walaupun hanya tampaknya, dapat mengeluarkan air dari celah-celah jarinya, al-Qur'an sebagai kitab paling lengkap dan sempurna serta selalu dijaga kemurniannya sampai akhir zaman serta peristiwa isra' mi'raj dari Masjidil Haram sampai Sidratul Muntaha.

Demikian terkait kunci jawaban PAI kelas 8 SMP/MTs halaman 154 155 156 Bab 8 meneladani sifat-sifat mulia para rasul Allah Swt.***

Disclaimer:

1) Konten ini dibuat untuk membantu orang tua dalam membimbing anak dalam belajar, selayaknya dijelaskan proses penemuan jawaban, bukan hanya hasil akhir.

2) Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi siswa dan orang tua mengeksplorasi jawaban lebih baik.

3) Artikel ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban.

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x