UPDATE Contoh Soal TKD dan AKHLAK BUMN 2022 Beserta Pembahasannya Untuk Referensi Latihan

- 18 Desember 2022, 09:44 WIB
contoh soal TKD dan AKHLAK BUMN 2022 beserta pembahasannya
contoh soal TKD dan AKHLAK BUMN 2022 beserta pembahasannya /unsplash.com

Mudun memiliki arti beradab.

Jawaban: B

Baca Juga: CONTOH Soal UAS Ekonomi Kelas 11 Semester 1 Beserta Jawabannya 2022 Kurikulum 2013 Buat Referensi Belajar

3. Boga = ....
A. Pakaian kebesaran
B. Makanan kenikmatan
C. Dekorasi tataruang
D. Pakaian pengantin
E. Tata rias

Pembahasan:

Boga adalah makanan; masakan; hidangan; santapan. Jadi, sinonim dari boga adalah makanan kenikmatan.

Jawaban: B

4. Anjung = ....
A. Dayung
B. Panggung
C. Buyung
D. Puji
E. Angkat

Pembahasan:

Anjung bermakna bagian rumah (bilik) di sisi atau di tengah rumah yang lantainya lebih tinggi daripada lantai rumah. Jadi, sinonim dari anjung adalah panggung.

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x