40 CONTOH Soal UAS IPA SMP Kelas 9 Semester 1 Kurikulum 2013 Beserta Jawabannya Tahun 2022

- 30 November 2022, 20:35 WIB
contoh soal UAS IPA SMP kelas 9 semester 1 kurikulum 2013 beserta jawabannya tahun 2022
contoh soal UAS IPA SMP kelas 9 semester 1 kurikulum 2013 beserta jawabannya tahun 2022 /unsplash.com

Baca Juga: DOWNLOAD Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas 11 Semester 1 PDF Kurikulum 2013 Beserta Jawabannya Tahun 2022

18. Jika tanaman mawar berbunga merah disilangkan dengan mawar berbunga putih. Dihasilkan F1 seluruhnya berwarna merah. Hal ini menunjukkan bahwa…
A. Sifat putih dominan terhadap merah
B. Sifat putih resesif terhadap merah
C. Sifat merah resesif terhadap putih
D. Sifat putih intermediat terhadap merah

Jawaban: B

19. Tanaman bergenotip Hh intermediet mempunyai fenotip abu-abu. Jika disilangkan antar sesamanya, maka perbandingan fenotip hasil keturunannya adalah….
A. 1 putih : 3 hitam
B. 2 hitam : 2 putih
C. 1 hitam : 2 abu-abu : 1 putih
D. 2 hitam : 1 abu-abu : 1 putih

Jawaban: C

20. Persilangan antara sesama F1 menghasilkan F2 dengan perbandingan HH : Hh : hh = 1 : 2 : 1. Jika pada F2 dihasilkan 68 tanaman, maka jumlah tanaman yang bergenotip homozigot dominan adalah…
A. 17 tanaman  C. 51 tanaman
B. 34 tanaman  D. 68 tanaman

Jawaban: A

21. Kambing berambut hitam dan tipis lebih disukai daripada kambing berambut putih dan tebal. Pada kambing, sifat rambut hitam (H) dominan terhadap rambut putih (h) dan sifat rambut tebal (T) dominan terhadap rambut tipis (t). Untuk mendapatkan keturunan yang semuanya berambut hitam dan tipis, genotipe induk kambing yang harus dikawinkan adalah…
A. HHTT >< hhtt   C. hhTt >< hhTt
B. HhTt >< HhTt   D. HHtt >< hhtt

Jawaban: D

22. Alasan Mendel menggunakan kacang ercis dalam percobaannya adalah…
A. Tahan lama        C. Tanaman menahun
B. Cepat berbuah   D. Bunga berwarna putih

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x