40 SOAL UAS Sejarah Indonesia Kelas 10 Semester 1 Kurikulum Merdeka Tahun 2022 Beserta Kunci Jawabannya

- 17 November 2022, 13:25 WIB
soal UAS Sejarah Indonesia kelas 10 semester 1 Kurikulum Merdeka tahun 2022 beserta kunci jawabannya
soal UAS Sejarah Indonesia kelas 10 semester 1 Kurikulum Merdeka tahun 2022 beserta kunci jawabannya /unsplash.com

Jawaban: D

14. Teknik pembuatan peralatan dari logam yang cetakannya dapat digunakan berulang kali adalah teknik .....
A. A cire perdue  D. Bivalve
B. Peleburan       E. Tempa
C. Pahatan

Jawaban: D

15. Bangsa Indonesia yang termasuk keturunan bangsa Deutero Melayu adalah .....
A. Suku Toraja dan Minang
B. Suku Batak dan Jawa
C. Suku Jawa dan Bugis
D. Suku Toraja dan Batak
E. Suku Dayak dan Batak

Jawaban: C

Baca Juga: TERBARU! CONTOH SOAL UAS PAI Kelas 7 Semester 1 Kurikulum Merdeka Tahun 2022, Kumpulan Soal UAS PAI Kelas 7

16. Salah satu dampak yang muncul dari dikenalnya teknologi perunggu bagi masyarakat bercocok tanam adalah .....
A. Peralatan batu ditinggalkan sama sekali
B. Dalam kontak budaya itu, masyarakat berburu tetap bertahan
C. Seluruh ragam peralatan yang dibuat semuanya meniru dengan bangsa asal
D. Masyarakat mulai menerapakannya teknologi itu untuk pembuatan peralatan
E. Penduduk asli tidak bisa menggunakan dan menerapkan budaya itu

Jawaban: D

17. Menurut para ahli pada umumnya menyatakan bahwa nenek moyang bangsa Indonesia berasal dari daerah .....
A. Vietnam  D. Champa
B. Peking     E. Tonkin
C. Yunan

Jawaban: C

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x