Latihan 3 Soal Geografi Kelas 12 Tentang Industri dan Pertanian di Indonesia Kurikulum 2013

- 17 Oktober 2022, 06:16 WIB
Ilustrasi Latihan 3 Soal Geografi Kelas 12 Tentang Industri dan Pertanian di Indonesia Kurikulum 2013
Ilustrasi Latihan 3 Soal Geografi Kelas 12 Tentang Industri dan Pertanian di Indonesia Kurikulum 2013 /pexels/kampus production

Jawab: Industri rumah tangga, industri kecil, industri sedang, dan industri besar.

Baca Juga: Latihan 2 Soal Geografi Kelas 12 Tentang Peta Kurikulum 2013, Pembahasan Jawaban Soal Geografi Kelas 12 Peta

3. Jelaskan teori Weber mengenai penentuan lokasi industri!

Jawab:teori lokasi weber adalah teori lokasi yang diungkapkan oleh Alfred Weber. Pada

tanun 1909 Alfred Weber mengemukakan sebuah teori lokasi industri dalam DUKunya

yang erudul Uberden Standort der Industrien atau dalam bahasa Inggns About the

Location of Industry. Prinsip dari teori ini adalah bahwa penentuan lokasi industri narus

aipilih tempat yang risiko biaya atau ongkosnya paling minimal.

4 Apakah yang dimaksud dengan relokasi industri?

Jawab: negara maju sering memindahkan lokasi industrinya ke negara-negara berkembang karena alasan tertentu. Pemindahan industri dari negara maju ke negara berkembang inilah yang disebut dengan relokasi industri.

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x