Bagaimana Perubahan Sosial Budayanya Jika Suatu Masyarakat Menutup Diri dari Dunia Luar, Kunci Jawaban IPS SMA

- 10 Oktober 2022, 15:18 WIB
Ilustrasi Bagaimana Perubahan Sosial Budayanya Jika Suatu Masyarakat Menutup Diri dari Dunia Luar, Kunci Jawaban IPS SMA
Ilustrasi Bagaimana Perubahan Sosial Budayanya Jika Suatu Masyarakat Menutup Diri dari Dunia Luar, Kunci Jawaban IPS SMA /unsplash.com

Portal Kudus - Disajikan kunci jawaban bagaimana perubahan sosial budayanya jika suatu masyarakat menutup diri dari dunia luar dalam mata pelajaran IPS SMA dalam artikel berikut ini.

Kamu mencari kunci jawaban bagaimana perubahan sosial budayanya jika suatu masyarakat menutup diri dari dunia luar dalam mata pelajaran IPS SMA?

Kunci jawaban bagaimana perubahan sosial budayanya jika suatu masyarakat menutup diri dari dunia luar dalam mata pelajaran IPS SMA ini bisa kamu gunakan sebagai referensi.

Simak selengkapnya bagaimana perubahan sosial budayanya jika suatu masyarakat menutup diri dari dunia luar di artikel berikut ini.

Baca Juga: Jelaskan Mengenai Sistem Pertanian Bangsa Melanesia, Pembahasan Soal Mata Pelajaran IPS Sejarah SMA

Perubahan sosial budaya adalah perubahan yang terjadi dalam kehidupan masyarakat.

Perubahan tersebut mencakup perubahan budaya yang di dalamnya terdapat perubahan nilai-nilai dan tata cara kehidupan dari tradisional menjadi modern.

Konsep Perubahan sosial merupakan proses di mana terjadi perubahan struktur dan fungsi suatu sistem sosial.

Perubahan tersebut terjadi sebagai akibat masuknya ide-ide pembaruan yang diadopsi oleh para anggota sistem sosial yang bersangkutan.

Masyarakat senantiasa mengalami perubahan sosial budaya dikarenakan berbagai faktor.

Beberapa faktor tersebut antara lain adalah adanya perubahan jumlah penduduk, adanya penemuan baru, adanya konflik dan pemberontakan, adanya perubahan lingkungan alam, serta adanya pengaruh kebudayaan lain.

Yang menjadi perubahan sosial budayanya jika suatu masyarakat menutup diri dari dunia luar adalah masyarakat akan dengan teguh mempertahankan budaya serta adat istiadat yang telah lama berlaku dalam golongannya.

Hal ini menjadikan perubahan sosial budaya akan sulit terjadi serta memerlukan waktu yang tidak sedikit untuk melakukan perubahan sosial budaya, karena salah satu faktor pendorong perubahan adalah adanya sikap terbuka.

Melalui sikap terbuka masyarakat akan dengan mudah berinteraksi dengan masyarakat lain.

Melalui interaksi ini budaya dari luar akan masuk atau terjadi saling tukar budaya.

Demikian penjelasan bagaimana perubahan sosial budayanya jika suatu masyarakat menutup diri dari dunia luar.

Semoga bermanfaat.***

Editor: Ahmad Khakim

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x