Jelaskan dengan Bahasamu Sendiri Apa yang Menjadi Cita Cita Pembangunan Nasional di Indonesia, Cek Jawabannya

- 6 Oktober 2022, 19:27 WIB
Ilustrasi Jelaskan dengan Bahasamu Sendiri Apa yang Menjadi Cita Cita Pembangunan Nasional di Indonesia, Cek Jawabannya
Ilustrasi Jelaskan dengan Bahasamu Sendiri Apa yang Menjadi Cita Cita Pembangunan Nasional di Indonesia, Cek Jawabannya /unsplash.com

1. Memiliki sisitem pemerintahan yang demokratis dan berjalan dengan baik

2. Pemerataan pembangunan infrastruktur

3. Mencerdaskan kehidupan bangsa, dan

4. Mensejahterakan rakyat.

Pembahasan Lanjutan

Secara umum, berikut adalah tujuan pembangunan nasional di Indonesia:

1. Membangun Sistem Pemerintahan Demokratis

Indonesia sudah pernah mencoba beberapa sistem pemerintahan yang berbeda pada awal berdirinya Indonesia.

Oleh karena itu, bangsa Indonesia memiliki kesempatan untuk menyeleksi hal-hal baik dan membuang hal-hal buruk dari sistem pemerintahan yang sudah pernah dijalankan untuk dijadikan satu sistem pemerintahan yang dirasa paling efektif.

Sistem pemerintahan demokratis yang dijalankan sekarang adalah sistem pemerintahan yang berlandaskan ideologi negara kita, Pancasila.

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x