Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 104, Menjelaskan Isi Puisi Surat dari Ibu

- 4 Oktober 2022, 08:57 WIB
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 104 Kegiatan 4.3, Isi Puisi 'Surat dari Ibu'
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 104 Kegiatan 4.3, Isi Puisi 'Surat dari Ibu' /

Bait III: 

Jika bayang telah pudar

dan elang laut pulang ke sarang

angin bertiup ke benua

Tiang-tiang akan kering sendiri

dan nakhoda sudah tahu pedoman

Boleh engkau datang padaku!

-penjelasan: jika sang anak sudah mempunyai pedoman hidup, anak harus ingat untuk tetap pulang. ibu akan selalu menanti keadiran anaknya kembali.

-isi kata petunjuk dalam puisi: angin bertiup kebenua -> angin berhembus ke daratan,tidak lagi ke lautan.

dan nakhoda sudah tahu pedoman -> seseorang yang pergi harus tau kemana ia akan pulang.

Halaman:

Editor: Kartika Kudus

Sumber: BSE Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah