KISI KISI PTS Kelas 8 Semester 1 2022 PKN Beserta Contoh Soal PTS PKN Kelas 8 Semester 1 dan Kunci Jawaban

- 28 September 2022, 10:46 WIB
kisi kisi PTS kelas 8 semester 1 2022 PPKN
kisi kisi PTS kelas 8 semester 1 2022 PPKN /unsplash.com

28. Di sebuah Sekolah Menengah Pertama, terdapat seorang siswa dengan percaya diri dan bangga hati melanggar peraturan sekolah dan mengajak temannya untuk melakukan hal yang sama. Sikap kamu sebagai siswa yang beriman dan mengamalkan nilai-nilai Pancasila adalah ....
A. mengingatkan dan mendoakan teman tersebut untuk berubah menjadi lebih baik
B. hanya melaporkan perbuatan tersebut kepada guru
C. mengabaikannya dan tidak peduli sama sekali
D. mengikutinya dan bangga terhadapnya

Jawaban: A

Baca Juga: CONTOH Soal UTS SBdP Kelas 4 Semester 1 dan Kunci Jawaban, Latihan Soal PTS UTS SBdP Kelas 4 Semester 1 2022

29. Nilai paling penting dalam sebuah pertemanan yang sesuai dengan nilai-nilai Pancasila adalah ....
A. kebersamaan dalam kesalahan
B. kerjasama dalam mengganggu orang
C. setiakawan dalam bertingkahlaku buruk
D. kepedulian terhadap tata pergaulan dalam kehidupan

Jawaban: D

30. UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 pada saat disahkan meliputi :
A. Pembukaan dan Batang Tubuh
B. Preambul dan Batang Tubuh
C. Pembukaan, Batang Tubuh, dan Penjelasan
D. Mukadimah, Batang Tubuh, dan Penjelasan.

Jawaban: A

II. Jawablah pertanyaan berikut ini dengan benar!

31. Jelaskan tentang pendapat Muh Yamin mengenai makna Pancasila!

Jawaban:

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah