Apa yang Menjadi Tujuan dari Demokrasi? Berikut penjelasannya

- 17 September 2022, 18:14 WIB
Apa yang Menjadi Tujuan dari Demokrasi? Berikut penjelasannya
Apa yang Menjadi Tujuan dari Demokrasi? Berikut penjelasannya /unsplash.com

Portal Kudus – sebuah negara dijalankan menggunakan sistem pemerintahan tertentu untuk dapat mewujudkan tujuan dari negara itu sendiri.



Salah satu sistem pemerintahan yang banyak diterapkan oleh banyak negara di dunia adalah sistem pemerintahan demokrasi.

Sistem pemerintahan demokrasi sendiri merupakan sistem pemerintahan yang melibatkan seluruh warga negara dalam pemerintah dengan melalui perwakilan.

Baca Juga: Apa Saja Kelebihan dan Kekurangan dari Demokrasi? Berikut Penjelasannya.

Selain itu, demokrasi juga dapat diartikan sebagai gagasan atau pandangan hidup yang mengutamakan persamaan hak dan juga kewajiban bagi warga negaranya.

Seperti sistem pemerintahan pada umumnya, demokrasi diterapkan untuk mencapai tujuan tertentu. Dalam hal ini, tujuan dari demokrasi sendiri berdasarkan pada kepentingan setiap warga negara.

Lantas, apa saja yang menjadi tujuan dari demokrasi? Berikut adalah penjelasannya.

Baca Juga: SIMAK Perbedaan Antara Kitab dan Suhuf Adalah? Berikut Penjelasan Kitab dan Suhuf dalam Agama Islam

Tujuan demokrasi tidak dapat dilepaskan dari prinsip-prinsip demokrasi itu sendiri. Adapun tujuan dari demokrasi adalah:


• Memberikan kebebasan berpendapat dan berekspresi

Tujuan demokrasi yang pertama adalah memberikan kebebasan perpendapat dan juga berekspresi.

Baca Juga: Dibawah Ini yang Merupakan Perbedaan Antara Kitab dan Suhuf Adalah Ini, Simak Penjelasan Kitab dan Suhuf

Sebuah negara dengan sistem pemerintahan yang demokrasi akan menciptakan sebuah ruang bagi setiap warganya untuk berpendapat dan juga berekspresi dengan bebas.

Salah satu bentuk dari kebebasan berpendapat ini adalah dengan memberikan hak dan juga kebebasan untuk membeikan suaranya dalam pemilu.

Setiap warga negara juga tidak dilarang untuk mengekspresikan diri dalam berbagai hal yang mereka minati. Meski begitu hal ini juga tetap diataur dalam konstitusi agar tidak ada pihak yang akan dirugikan nantinya.

Baca Juga: KEKUASAAN Eksaminatif atau Inspektif Dijalankan Oleh Apa? Berikut Penjelasan Kekuasaan Eksaminatif Inspektif

• Tercapainya keamanan dan juga ketertiban
Tujuan demokrasi yang kedua adalah untuk mencapai keamanan dan juga keteriban di tempat publik.

Hal ini tentunya akan tercapai karena demokrasi sendiri ada untuk menjadin hak yang dimiliki oleh setiap warga negaranya.

• Memberikan Batasan kekuasaan yang dimiliki pemerintah
Tujuan demokrasi yang ketiga adalah membatasi kekuasaan yang dimiliki pemerintah. Hal ini bertujuan untuk meminimalisis penyalah gunaan kekuasaan dikemudian hari.

Baca Juga: Iklan Hemat Listrik Termasuk Iklan Apa, Simak Iklan yang Disampaikan dalam Bentuk Blog Termasuk Iklan Ini

Dengan melakukan pembatasan terhadap kekuasaan ini juga dapat mencegah munculnya kekuasaan yang absolut dan juga dictator yang akan merugikan warga negara.

Pembatasan kekuasaan ini salah satunya dilakukan dengan mengadakan pemilihan umum secara berkala untuk mengganti pemimpin ataupun perwakilan rakyat.

• Mendorong keaktifan warga negara dalam pemerintahan
Tujuan demokrasi yang keempat adalah untuk mendorong keaktifan warga negara dalam pemerintahan.

Baca Juga: APA Arti Nama Sabai? Ini Arti Nama Sabai Anak Kedua Pasangan Irish Bella dan Ammar Zoni

Sebuah negara dengan sistem pemerintahan yang demokrasi akan melibatkan rakyatnya dalam menjalankan pemerintahan. Hal ini didukung dengan diadakannya pemilu yang tentunya memerlukan peranan aktif dari warga negara.

• Mencegah perselisihan

Halaman:

Editor: Sugiharto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x