40 Soal PTS UTS STS TIK Informatika Kelas 10 Semester 1 Implementasi Kurikulum Merdeka 2022 dan Kunci Jawaban

- 11 September 2022, 21:22 WIB
Ilustrasi 40 Soal PTS UTS STS TIK Informatika Kelas 10 Semester 1 Implementasi Kurikulum Merdeka 2022 dan Kunci Jawaban
Ilustrasi 40 Soal PTS UTS STS TIK Informatika Kelas 10 Semester 1 Implementasi Kurikulum Merdeka 2022 dan Kunci Jawaban /Pixabay/Pexels

Pada akhirnya laptop kamu akan mati dengan sendirinya. Mode ini menggunakan power yang lebih kecil (hemat baterai) dan kamu bisa mulai mengerjakan tugas ketika dihidupkan kembali. Mode yang tepat untuk contoh diatas adalah ...

A. Shutdown D. Power
B. Sleep E. Restart
C. Hibernate

17. Kadang-kadang ada dimana saat kamu bosan saat mengerjakan tugas di laptop. Lalu kamu ingin pergi lanjut mengerjakannya di kafe bersama teman.

Kamu langsung menutup laptop kamu dan akan mati dengan sendirinya. Mode ini menggunakan power yang lebih kecil (hemat baterai) dan kamu bisa mulai mengerjakan tugas ketika dihidupkan kembali. Mode yang tepat untuk contoh diatas adalah ...

A. Shutdown D. Restart
B. Sleep E. Power
C. Hibernate

 

18. Perhatikan gambar di bawah ini!

Ilustrasi soal PTS TIK Informatika kelas 10 semester 1
Ilustrasi soal PTS TIK Informatika kelas 10 semester 1

Aplikasi Filmora digambar agar dapat bekerja dengan baik dan maksimal, di-install ke laptop ...

Ilustrasi soal PTS TIK Informatika kelas 10 semester 1
Ilustrasi soal PTS TIK Informatika kelas 10 semester 1

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim

Sumber: Fokus Rembang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah