30 SOAL UTS PKN Kelas 9 Semester 1 dan Uraian Kunci Jawaban, Kumpulan Contoh Soal UTS dan PTS PKN Tahun 2022

- 6 September 2022, 10:00 WIB
Ilustrasi fokus saat belajar/Pexels
Ilustrasi fokus saat belajar/Pexels /George Dolgikh

Jawaban : A

14. Pokok pikiran pertama Pembukaan UUD NRI Tahun 1945 menegaskan bahwa dalam Pembukaan UUD NRI Tahun 1945 diterima aliran . . .
A. negara republik C. negara persatuan
B. negara kebangsaan D. semangat persatuan

Jawaban : D

15. Alinea keempat Pembukaan UUD NRI Tahun 1945 mengandung . . .
A. dasar negara dan tujuan negara
B. lambang negara dan tujuan negara
C. dasar negara dan bahasa negara
D. dasar negara dan susunan lembaga negara

Baca Juga: KUMPULAN Soal UTS Bahasa Indonesia Kelas 8 Semester 1 dan Kunci Jawaban Kurikulum 2013 Tahun 2022

Jawaban : A

16. Pada masa awal kemerdekaan, penerapan Pancasila sebagai dasar negara dan pandangan hidup bangsa menghadapi berbagai kendala, karena . . . .
A. Ada anjuran pemerintah untuk mengamalkan nilai-nilai Pancasila
B. Ada upaya-upaya untuk mengganti Pancasila dengan ideologi lain
C. Tekad bangsa Indonesia untuk mengamalkan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan nyata
D. Para pendiri bangsa Indonesia sepakat untuk merumuskan dan menetapkan Pancasila sebagai dasar negara

Jawaban : B

17. Berlakunya kembali UUD Negara RI Tahun 1945 ditetapkan dengan . . . .
A. Ketetapan MPR
B. Keputusan Presiden
C. Dekrit Presiden 5 Juli 1959
D. Surat Perintah 11 Maret 1966

Jawaban : C

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah