Apakah 20 Adalah FPB dari 120 dan 160? Jelaskan, Berikut Ini Jawaban FPB dari 120 dan 160 Adalah Berapa

- 4 September 2022, 23:19 WIB
Ilustrasi Apakah 20 Adalah FPB dari 120 dan 160? Jelaskan, Berikut Ini Jawaban FPB dari 120 dan 160 Adalah Berapa
Ilustrasi Apakah 20 Adalah FPB dari 120 dan 160? Jelaskan, Berikut Ini Jawaban FPB dari 120 dan 160 Adalah Berapa /Gerd Altmann/ Pixabay

Untuk memperoleh faktor dari suatu bilangan, kita cari kemungkinan-kemungkinan perkalian dua bilangan yang menghasilkan bilangan tersebut.

Pembahasan

Untuk mencari FPB dari 120 dan 160, bisa menggunakan pohon faktor, bisa juga mencari faktor dari masing-masing bilangan.

Berapa sebenarnya FPB dari 120 dan 160? Mari kita cari bersama-sama.

Perkalian yang menghasilkan 120 adalah

1 × 120
2 × 60
3 × 40
4 × 30
5 × 24
6 × 20
8 × 15
10 × 12

Jadi faktor dari 120 adalah {1, 2, 3, 4, 5, 6, 8, 10, 12, 15, 20, 24, 30, 40, 60, 120}

Perkalian yang menghasilkan 160 adalah

1 × 160
2 × 80
4 × 40
5 × 32
8 × 20
10 × 16

Jadi faktor dari 160 adalah {1, 2, 4, 5, 8, 10, 16, 20, 32, 40, 80, 160}

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim

Sumber: Fokus Rembang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah