CONTOH Tembang Pangkur Bahasa Jawa Lengkap Pengertian, Watak, dan Gancaran Salah Satu Tembang Macapat

- 23 Agustus 2022, 09:12 WIB
CONTOH Tembang Pangkur Bahasa Jawa Lengkap Pengertian, Watak, dan Gancaran Salah Satu Tembang Macapat
CONTOH Tembang Pangkur Bahasa Jawa Lengkap Pengertian, Watak, dan Gancaran Salah Satu Tembang Macapat /Pixabay/Pixabay

Dikutip tim Portal Kudus dari berbabgai sumber, berikut contoh tembang Pangkur Bahasa Jawa lengkap pengertian, watak, dan paugeran salah satu tembang macapat.

Pengertian Tembang Pangkur

Dalam segi bahasa, pangkur atau disebut “mungkur” artinya mundur, mengundurkan diri, dan menyingkirkan hawa nafsu negative duniawi.

Dalam serat purwaukara, arti pangkur sendiri yaitu buntut atau ekor sehingga disebut juga “sasmita” artinya mengekor.

Watak Tembang Pangkur

Watak tembang pangkur menggambarkan karakter gagah, kuat, rendah hati, dan perkasa. Tembang pangkur cocok untuk mengisahkan tentang perjuangan ataupun peperangan.

Paugeran Tembang Pangkur

Guru gatra  ada 8 baris.

Guru wilangan temapng pangkur 8, 11, 8, 7, 12, 8, 8.

Guru lagu tembang pangkur yaiku a, I, u, a, u, a, i.

Halaman:

Editor: Kartika Kudus


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah