ANI Akan Membuat Nasi Tumpeng dengan Menggunakan Tempat Mengukusnya Berbentuk Kerucut, Simak Pembahasannya

- 23 Agustus 2022, 08:14 WIB
Pembahasan dan jawaban soal bangun ruang
Pembahasan dan jawaban soal bangun ruang /Ilustrasi: Gerd Altmann/Pixabay /

Pembahasan:

Volume tempat mengukus

= V kerucut = 1/3 π r2t
= 1/3 (3,14) (17,5) (17,5) (60)
= 19.232,5 cm3 = 19,2325 dm3

19,2325 dm3 = 19 liter (Volume tempat mengukus)

Mematikan keran air saat gosok gigi menghemat:

750 liter air/30 hari = 25 liter/hari

Mematikan keran air saat gosok gigi selama 4 hari menghemat:

25 liter x 4 = 100 liter

Air yang digunakan untuk membuat nasi tumpeng = 100 liter

Beras yang digunakan membuat nasi tumpeng = 100 liter

Halaman:

Editor: Al Mahfud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah