100+ Contoh Soal Cerdas Cermat 17 Agustus Tingkat SD, SMP, dan SMA dengan Jawaban Materi Sejarah Indonesia

- 14 Agustus 2022, 12:36 WIB
Ilustrasi 100+ Contoh Soal Cerdas Cermat 17 Agustus Tingkat SD, SMP, dan SMA dengan Jawaban Materi Sejarah Indonesia
Ilustrasi 100+ Contoh Soal Cerdas Cermat 17 Agustus Tingkat SD, SMP, dan SMA dengan Jawaban Materi Sejarah Indonesia /pexels.com/John-Mark Smith

4. Pemuda Indonesia yang berjuang menyobek kain biru pada Bendera Belanda di Hotel Yamato adalah . . . Sidik, Mulyadi, Hariono dan Mulyono

5. Tuanku Imam Bonjol adalah pahlawan dari daerah . . .padang, Sumatra Barat

6. Yang menandatangani naskah proklamasi adalah . . .Ir. Soekarno dan Moh. Hatta

7. Hari Kartini diperingati setiap tanggal . . .21 April

8. Demi persatuan dan kesatuan nasional diusulkan perubahan dari “Ketuhanan Yang Maha Esa dengan kewajiban menjalankan syariat Islam bagi pemeluknya” diubah menjadi ...Ketuhanan Yang Maha Esa

9. Bendera putih dijahit pada tahun..1944

10. Kalimat pertama pada teks proklamasi diusulkan oleh . . Ahmad Subardjo

PAKET B SESI II

1. Kalimat kedua pada teks proklamasi diusulkan oleh . . . Soekarno

2. Tiang bendera Merah Putih pada saat proklamasi kemerdekaan terbuat dari . . .Tiang Bambu Kasar

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x