5 CARA Membuat Komik Sederhana untuk Anak SD Kelas 5 dan Contoh Detail Gambar Komik dengan Pensil

- 11 Agustus 2022, 20:31 WIB
Cara membuat komik sederhana untuk anak SD kelas 5.
Cara membuat komik sederhana untuk anak SD kelas 5. /Gambar: ditpsd.kemdikbud.go.id/

Simak cara membuatnya berikut:

1- Pertama, tentukan tema cerita dalam komik. Tema komik untuk anak SD misalnya kemerdekaan, kesehatan, pentingnya memakai masker, persahabatan, dan lainnya.

2- Setelah menentukan tema, kamu bisa mulai menulis percakapan atau dialog. Di saat bersamaan, tentukan tokoh-tokoh yang mendukung cerita. Misalnya 2 orang atau 3 orang atau lebih.

3- Setelah cerita dan dialog sudah jadi, kamu bisa mulai menggambar tokoh tersebut dilengkapi dengan dialognya. 

4- Lengkapi setiap tokoh dengan balon kata yang diisi dengan ucapan atau kata-kata yang dikatakan si tokoh tersebut

5- Pastikan gambar tokoh dalam cerita tersebut konsisten, dalam arti tokoh A memiliki gambar yang tetap, begitu juga tokoh B.

Sebagai catatan, balon kata dalam komik selain diisi dengan dialog atau kata-kata yang diucapkan tokoh juga bisa menjadi tempat menjelaskan narasi cerita.

 

Sebagai gambaran, berikut ini contoh detail gambar komik untuk anak SD kelas 5, silakan menuju link di bawah ini:

>> klik di sini

Halaman:

Editor: Al Mahfud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x