Kumpulan Contoh Soal PPG Mapel Fiqih 2022 dan Jawabannya, Pelajari Soal PPG Mata Pelajaran Fiqih di Sini

- 8 Agustus 2022, 12:19 WIB
Ilustrasi Kumpulan Contoh Soal PPG Mapel Fiqih 2022 dan Jawabannya, Pelajari Soal PPG Mata Pelajaran Fiqih di Sini
Ilustrasi Kumpulan Contoh Soal PPG Mapel Fiqih 2022 dan Jawabannya, Pelajari Soal PPG Mata Pelajaran Fiqih di Sini /pexels.com/John-Mark Smith

a. Bonus tanpa akad yang perjanjian yang mengikat sebelumnya
b. Fee
c. Ujrah
d. Bagi hasil
e. Zakat

Jawaban: B

Pembahasan: Dalam giro dan tabungan, nasabah akan memperoleh fee atau bagi hasil.

14. Salah satu bahaya riba adalah akan menjauhkan kekayaan dari keberkahan Allah, sedangkan shodaqoh akan meningkatkan keberkahan berlipat ganda. Hal itu terdapat dalam
Al-qur’an surat.....

a. An-nisa ayat 161
b. An-nisa ayat 160
c. QS Ar-rum ayat 39
d. Ali-Imran ayat 131
e. Al-Baqarah ayat 183

Jawaban: A

Pembahasan: Bunyi QS. An-nisa ayat 161 yaitu “Dan karena mereka menjalankan riba,
padahal sungguh mereka telah dilarang darinya, dan karena mereka memakan harta orang
dengan cara tidak sah (batil). Dan Kami sediakan untuk orang-orang kafir di antara mereka
azab yang pedih”.

15. Di antara usaha bank Syariah menggunakan akad sebagai berikut.....

a. Akad haukah
b. Akad istizhna’
c. Akad murabahah
d. Akad wadhi’ah
e. Akad mudharabah

Jawaban: E

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim

Sumber: Ruang Madrasah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah